Categories: Ketapang

Pemkab Ketapang Ikuti Rakor Usulan Penambahan Lokasi Tertentu Untuk Pembangunan Penyaluran BBM Satu Harga

Pemkab Ketapang Ikuti Rakor Usulan Penambahan Lokasi Tertentu Untuk Pembangunan Penyaluran BBM Satu Harga

KalbarOnline, Ketapang – Bupati Ketapang melalui Asisten Sekda Bidang Administrasi Pembangunan (Ass II) Kabupaten Ketapang, Marwan Noor mengikuti rapat koordinasi usulan penambahan lokasi tertentu untuk pembangunan penyaluran BBM satu Harga secara virtual di ruang Vicod BPKAD Kabupaten Ketapang, Selasa (23/3/2021).

Kegiatan yang diselenggarakan oleh BPH Migas (Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas) tersebut juga dihadiri Oleh Kepala Dinas PUTR Kabupaten Ketapang, Kepala Bagian Ekbang Setda Kabupaten Ketapang serta seluruh Pemerintah Daerah yang berada di wilayah Kalimantan Barat dan Kalimantan Tengah.

Dalam rakor ini, membahas tentang persyaratan pengusulan lokasi BBM 1 harga.

Selanjutnya, dilakukan rapat koordinasi secara virtual antara Pemerintah Kabupaten Ketapang dengan BPH Migas (Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas), serta seluruh pemerintah daerah yang berada di wilayah Kalimantan Barat dan Kalimantan Tengah.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

18 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

21 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

22 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

23 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

23 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

23 hours ago