Categories: Internasional

Vaksin Pfizer Disebut Ampuh Lawan Varian Covid-19 Inggris dan Afsel

KalbarOnline.com – Perusahaan farmasi Pfizer-BioNtech pada Senin (8/2) lalu mengklaim bahwa vaksin Covid-19 yang mereka kembangkan bersama ampuh melawan varian baru virus Korona Afrika Selatan dan Inggris.

Pihaknya mengungkapkan hal itu dengan mengutip sebuah riset di jurnal Natural Medicine, yang menyebutkan vaksin Pfizer menghasilkan antibodi yang menetralkan versi virus yang bermutasi, yang mulanya muncul di Inggris dan Afrika Selatan.

Panel serum manusia dari 20 partisipan diuji oleh peneliti usai diberikan vaksin Covid-19 dari Pfizer dengan mutasi utama.

Baca juga: Pilek dan Hidung Meler Jadi Gejala Covid-19, Jutaan WN Inggris Dites

“Batasan dari riset saat ini adalah bahwa virus buatan tidak mencakup secara lengkap perangkat lonjakan mutasi yang muncul pada varian Inggris atau Afrika Selatan,” beber hasil riset tersebut.

Riset tersebut diterbitkan setelah penelitian berbeda pada Minggu (7/2) mengungkapkan bahwa vaksin Covid-19 produksi AstraZeneca-Oxford kurang ampuh melawan varian Covid-19 Afrika Selatan.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

TP PKK Pontianak Gelar Halal Bihalal

KalbarOnline, Pontianak - Masih dalam suasana Idul Fitri, Tim Penggerak (TP) PKK Kota Pontianak menggelar…

4 hours ago

Usul Pekan Budaya LPM Jadi Agenda Tetap

KalbarOnline, Pontianak - Laskar Pemuda Melayu (LPM) Kalimantan Barat (Kalbar) bekerja sama dengan Pemerintah Kota…

4 hours ago

Ani Sofian Lantik Zulkarnain Jadi Pj Sekretaris Daerah Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian melantik Zulkarnain sebagai Pj Sekretaris Daerah…

4 hours ago

Dinkes Pontianak Ungkap Sejumlah Penyakit yang Berpotensi KLB Tahun Ini

KalbarOnline, Pontianak – Upaya pencegahan penyakit terus menjadi prioritas Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak melalui Dinas…

4 hours ago

Jumlah Jemaah Haji Asal Pontianak Terbanyak se-Kalbar, Termuda Berusia 20 tahun, Tertua 86 tahun

KalbarOnline, Pontianak - Jumlah jemaah haji dari Kota Pontianak mendominasi dari kabupaten/kota yang ada di…

4 hours ago

Bupati Ketapang Hadiri Acara Hari Ketiga Peresmian Balai Kepatihan Jaga Pati

KalbarOnline, Ketapang – Bupati Ketapang, Martin Rantan menghadiri acara hari ketiga peresmian Balai Kepatihan Jaga…

7 hours ago