Categories: Nasional

Jakarta Jadi Penyumbang Terbanyak Angka Positif Covid-19

KalbarOnline.com – Orang yang tertular Covid-19, masih terus terjadi penambahan. Totalnya sudah mencapai 818.386 orang dinyatakan positif tertular virus yang berasal dari Tiongkok ini.

Data dari Satuan Tugas (Satgas) Covid-19‎ Sabtu (9/1) mencatat penambahan pasien positif tertular virus Korona di Indonesia tertinggi disumbang Provinsi DKI Jakarta sebanyak 2753 orang. Sembuh 2118 orang. Sementara meninggal dunia 27 orang.

Baca Juga: Dalam Sehari Sebanyak 10.046 Orang Terinfeksi Covid-19

Kemudian di posisi kedua adalah Provinsi Jawa Barat dengan orang yang tertular virus Korona ini sebanyak 1731 orang. Sembuh 1176 orang. Angka meninggal dunia sebanyak 6 orang.

Selanjutnya di posisi ketiga adalah Jawa Tengah dengan angka penularan virus yang berasal dari kelalawar ini sebanyak 1033 orang. Sembuh 280 orang. Angka meninggal dunia sebanyak 22 orang.

Posisi keempat disumbang dari Provinsi Jawa Timur dengan angka penularan virus Korona sebanyak 994 orang. Sembuh 758 orang. Kemudian meninggal dunia sebanyak 66 orang.

Kelima adalah Sulawesi Selatan. Tercatat sebanyak 580 orang dinyatakan positif tertular Covid-19. Sebanyak 436 sembuh. Sementara meninggal dunia sebanyak 7 orang.

Adapun per hari ini, Sabtu (19/12) jumlah positif sebanyak 10.046 orang. Totalnya adalah 818.386 orang. Kemudian sembuh 6.628 orang, jumlah keselurhannya adalah 673.511 orang.

Meninggal dunia tercatat 194 orang. Total keseluruhannya adalah 23.947 orang. Virus Korona ini sudah menyebar ke 34 provinsi dengan 510 kabupaten dan kota.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Taman Akcaya Pontianak: Destinasi Wisata Seru di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Pontianak - Taman Akcaya Pontianak yang terletak di Jalan Sutan Syahrir, Kecamatan Pontianak Kota…

24 mins ago

Menikmati Keindahan Taman Alun-Alun Kapuas di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Taman Alun-Alun Kapuas adalah salah satu destinasi wisata populer di Kota Pontianak,…

25 mins ago

Menyusuri Sejarah di Tugu Digulis Pontianak, Kalimantan Barat

KalbarOnline, Pontianak - Pontianak sebagai ibu kota Kalimantan Barat memiliki banyak destinasi wisata yang menarik untuk dikunjungi.…

28 mins ago

Istana Kadriah, Pontianak: Menguak Sejarah dan Budaya Kesultanan Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Ingin menyelami sejarah dan kebudayaan Kesultanan Pontianak di masa lampau? Datanglah ke…

30 mins ago

KPU Perkenalkan “PAWAN”, Maskot Pilkada Ketapang 2024

KalbarOnline, Ketapang - Komisi Pemilu Umum (KPU) Kabupaten Ketapang melakukan peluncuran tahapan pemilihan kepala daerah…

1 hour ago

Polres Kubu Raya Gelar Reka Adegan Detik-detik Pembunuhan Fitri Amalia di Gang Limbung

KalbarOnline, Kubu Raya - Satuan Reserse Polres Kubu Raya menggelar rekonstruksi (reka ulang adegan) kasus…

3 hours ago