Categories: Sekadau

Personil Gabungan Amankan Penyaluran BST Tahap 8 di Belitang

Personil Gabungan Amankan Penyaluran BST Tahap 8 di Belitang

KalbarOnline, Sekadau – Bertempat di Gedung Pertemuan Umum Desa Maboh Permai, Kecamatan Belitang telah dilaksanakan pembagian BST (Bantuan Sosial Tunai) tahap delapan pada Selasa (10/11/2020).

Pembagian BST tersebut berlangsung selama satu hari dan dibagi menjadi tiga lokasi di Kecamatan Belitang sesuai dengan penerapan protokol kesehatan.

Menyikapi hal tersebut Kapolsek Belitang IPDA M. Suyatman telah menurunkan personil dan bersinergi dengan Sat Pol PP Kecamatan serta linmas Desa untuk memberikan pengamanan langsung.

IPDA M. Suyatman juga menjelaskan bahwa pembagian BST tersebut harus mendapatkan pengamanan agar pelaksanaan kegiatan berjalan lancar dan kondusif.

Dengan menerapkan protokol kesehatan personil gabungan turun memberikan pengamanan langsung selama kegiatan di tiga lokasi pembagian BST.

“Selain memberikan pengamanan, personil juga menghimbau kepada para penerima bantuan agar menerapkan protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran Covid-19,” pungkas Kapolsek. (Mus)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

16 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

19 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

20 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

20 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

21 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

21 hours ago