Categories: Nasional

Biden Menang, Jokowi Harapkan Hubungan Kerjasama Indonesia-AS Menguat

KalbarOnline.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan ucapan selamat atas kemenangan Joe Biden dan Kamala Harris dalam Pemilihan Presiden Amerika Serikat. Jokowi mengungkapkan, hasil pemilu tersebut merupakan sebuah cerminan harapan masyarakat AS melalui demokrasi.

My warmest congratulations @JoeBiden and @KamalaHarris on your historic election. The huge turn out is a reflection of the hope placed on democracy,” kata Jokowi melalui cuitannya resmi di akun media sosial Twitter, Minggu (8/11).

Mantan Gubernur DKI Jakarta ini menuturkan, kemenangan Biden dapat meningkatkan dan memperkuat kerja sama bilateral antara Indonesia dengan Amerika Serikat, baik kerja sama pada bidang ekonomi, demokrasi dan multilateral.

Look forward to work closely with you in strengthening Indonesia-US strategic partnership and pushing forward our cooperation on economy, democracy and multilateralism for the benefit of our two people and beyond,” lanjut Presiden RI ketujuh ini.

Sebelumnya, Joe Biden resmi memenangkan pertarungan Pemilu Amerika Serikat. Biden terpilih sebagai presiden ke-46 Amerika Serikat, mengalahkan petahana, Donald Trump. Biden mendapatkan 290 suara elektotal, sementara Trump hanya 214 suara.

Suara elektoral yang dikantongi Biden melebihi syarat untuk menang, yakni 270 electoral votes.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Kunker ke Hulu Gurung, Buka Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari…

4 hours ago

10 Tahun Reforma Agraria Lampaui Target, Menteri AHY: On the Right Track!

KalbarOnline, Denpasar - Perjalanan reforma agraria telah mencapai 10 tahun. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

4 hours ago

DAK Kabupaten Kapuas Hulu 2024 Rp 89 M

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK)…

6 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Hadiri Reforma  Agraria Summit 2024 di Bali

KalbarOnline, Bali - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri pertemuan Reforma Agraria Summit…

6 hours ago

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

8 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

8 hours ago