Categories: HeadlinesPontianak

Emak-emak di Pontianak Minta Maaf Sebut Covid-19 Isu Politik

Emak-emak di Pontianak Minta Maaf Sebut Covid-19 Isu Politik

KalbarOnline, Pontianak – Seorang emak-emak pedagang di Pasar Puring, Kecamatan Pontianak Utara mendadak viral di media sosial setelah videonya marah-marah saat terjaring razia masker oleh Satgas Covid-19 beredar luas di jagat maya, Sabtu (7/11/2020).

Wanita yang belakangan diketahui bernama Susi itu marah saat terjaring razia masker oleh petugas. Dirinya menolak saat pihak kepolisian meminta kartu identitasnya untuk didata.

“Masalah apa? Saya ndak ada kesalahan, cuma ndak pakai masker. Yang sakit saya, yang berobat saya yang bayar semua, Polisi dan Pemerintah ndak ikut campur,” kata Susi dalam video berdurasi 51 detik yang beredar itu.

Susi pun mengatakan bahwa virus corona hanya akal-akalan pemerintah.

“Orang yang diisolasi pun tak ada penyakit apa-apa diisolasi. Ini cuma akal-akalan pemerintah pak,” ucapnya.

Pasca viral, pada Sabtu malam Susi pun menyampaikan permohonan maaf secara resmi melalui sebuah video yang diunggah akun Instagram Polresta Pontianak.

“Dengan viralnya video saya tadi pagi, saya ingin meminta maaf kepada pemerintah dan anggota Kepolisian terkait ucapan saya yang menyebutkan virus Covid-19 itu adalah isu politik. Saya memohon maaf dan berjanji tidak akan mengulanginya lagi,” tandasnya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

7 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

12 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

13 hours ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

14 hours ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

14 hours ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

14 hours ago