Categories: Nasional

Libur Panjang, Kawasan Ancol Diserbu Belasan Ribu Pengunjung

KalbarOnline.com – Memasuki hari kedua libur panjang, jumlah pengunjung yang memasuki kawasan wisata Taman Impian Jaya Ancol mengalami peningkatan. Pihak pengelola pun memastikan protokol kesehatan tetap diberlakukan meski terdapat lonjakan pengunjung.

Manager Corporate Communication Taman Impian Jaya Ancol, Rika Lestari menyampaikan, tercatat pada pukul 12.00 WIB jumlah pengunjung yang masuk kawasan Ancol mencapai 19.019 orang.

“Info data pengunjumg Ancol, Kamis, 29 Okt 2020 sampai dengan pukul 12.00 WIB berjumlah 19.019 orang,” kata Rika dalam keterrangannya, Kamis (29/10).

Rika memastikan penerapan 3M yakni memakai masker, mencuci tangan dengan sabun atau handsanitizer dan menjaga jarak diberlakukan secara ketat di kawasan Ancol. Terlebih hingga kini, DKI Jakarta masih menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Transisi.

Physical distancing (penjagaan jarak) tetap diberlakukan,” tegas Rika.

Selain itu, Rika pun menyebut aparat keamanan seperti TNI-Polri tetap melakukan patroli dan mengimbau kepada para pengunjung Ancol untuk selalu menerapkan protokol kesehatan.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Kunker ke Hulu Gurung, Buka Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari…

6 hours ago

10 Tahun Reforma Agraria Lampaui Target, Menteri AHY: On the Right Track!

KalbarOnline, Denpasar - Perjalanan reforma agraria telah mencapai 10 tahun. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

6 hours ago

DAK Kabupaten Kapuas Hulu 2024 Rp 89 M

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK)…

8 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Hadiri Reforma  Agraria Summit 2024 di Bali

KalbarOnline, Bali - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri pertemuan Reforma Agraria Summit…

9 hours ago

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

11 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

11 hours ago