Categories: Nasional

Mulai Senin Gedung Nusantara I DPR Lakukan Lockdown

KalbarOnline.com – Sekretariat Jenderal DPR memastikan akan melakukan lockdown di Gedung Nusantara I DPR. Hal ini setelah adanya 18 anggota dewan dan 41 staf dan tenaga ahli dinyatakan positif Covid-19.

‎Sekretaris Jenderal DPR Indra Iskandar mengatakan lockdown Gedung Nusantara I itu mulai ditutup per tanggal 12 Oktober sampai 8 November 2020.‎

“Karena berkaitan dengan sterilisasi ruang anggota Dewan tentu yang akan kita lockdown mulai senin nanti adalah zonasi Nusantara 1,” ujar Indra di Gedung DPR, Kamis (8/10).

Adapun Gedung Nusantara I adalah ruangan anggota dewan, alat kelengkapan dewan dan juga ruang fraksi sembilan partai politik.

Baca juga: Anies Minta Gedung DPR Lockdown Sementara, Kesetjenan Tak Mau

“Jadi tetap itu harus kita steril, harus kita lockdown untuk kita bersihkan. Jadi itu bukan berkaitan klaster tapi karena kita melakukan proses steril ruangan,” katanya.

Indra berujar tidak dilakukannya lockdown semuanya karena masih berlangsungnya ‎kegiatan yang tidak bisa ditinggalkan oleh para pegawai DPR.

“Sehingga kami harus melayani itu. Dan tentu protap bekerja kami bahwa seperti arahan pimpinan DPR semua eselon I, II, III dan IV tetap masuk karena harus juga menyelesaikan berbagai kegiatan-kegiatan yang sudah diputuskan di paripurna,” pungkasnya.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Kodim 1206/Putussibau Berikan 5 Materi Krida ke Pramuka Saka Wira Kartika

KalbarOnline, Putussibau - Dalam rangka membentuk generasi muda bangsa yang berkarakter dan berwawasan kebangsaan, Kodim…

2 hours ago

Arjuna, Sapi Kurban Presiden Jokowi dari Ambawang Berbobot 1,3 Ton

KalbarOnline, Pontianak - Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) kembali menyalurkan sapi untuk dikurbankan pada hari…

2 hours ago

Alfian Salam Isi Posisi Pj Bupati Kayong Utara, Gantikan Romi Wijaya yang Maju Pilkada

KalbarOnline, Pontianak - Asisten Administrasi dan Umum Sekretariat Daerah (Setda) Kalimantan Barat (Kalbar), Alfian Salam…

3 hours ago

PT. Alao Kuning Dorong Pelestarian Adat Budaya Naik Dango

KalbarOnline, Sambas - PT. Alao Kuning turut mendorong pelestarian budaya serta adat istiadat masyarakat suku…

17 hours ago

Uji Mental Atlet, Big Boy Biliar Gelar Open Turnament 9 Ball se-Kapuas Hulu

KalbarOnline, Putussibau - Untuk menguji mental serta menambah jam bertanding para atlet pemula, Manajemen Rumah…

19 hours ago

Hadiri Gawai Nyapat Tahun, Wakil Bupati Ketapang Harap Tradisi dan Budaya Ini Tetap Dijaga

KalbarOnline, Ketapang - Tradisi Nyapat Taunt (Tahun) akan semakin hilang seiring berjalannya waktu jika tidak…

19 hours ago