Categories: Sport

Eko Yuli Irawan Lewatkan Tes Angkatan Bulanan Karena Pra Jabatan PNS

KalbarOnline.com – Eko Yuli Irawan bakal sibuk akhir bulan ini. Bukan untuk persiapan kejuaraan. Eko akan mengikuti diklat pra jabatan atau pelatihan dasar calon PNS Kemenpora. Waktunya cukup lama. Selama tiga pekan, Eko akan berada di Badiklat Kemenhan, Jakarta.

Lifter spesialis kelas 61 kg itu masuk diklat gelombang kedua dari atlet-atlet berprestasi lainnya.

”Mau nggak mau saya libur latihan dulu. Karena jadwal di sana kan cukup padat ya,” kata lifter peraih perak Olimpiade Rio 2016 itu.

Meski begitu, Eko juga sadar akan tanggung jawab sebagai atlet. ”Lihat waktu senggangnya di sana. Kalau ada waktu senggang, bisa diisi dengan latihan fisik. Supaya badan tidak terlalu drop banget,” kata Eko.

Selain latihan, Eko melewatkan tes angkatan bulanan. Tes tersebut biasanya dilakukan minggu terakhir tiap bulan. Sudah dua bulan ini PB PABSI mengadakan tes angkatan sejak pandemi merebak.

Progres angkatannya memang terus mengalami kenaikan. ”Tetapi, belum sesuai ekspektasi. Pelan-pelan prosesnya sambil ada perbaikan untuk teknik angkatan,” imbuhnya.

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

4 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

7 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

8 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

8 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

8 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

9 hours ago