Categories: HeadlinesPontianak

Ketua PKK Pontianak Terkonfirmasi Covid-19

Ketua PKK Pontianak Terkonfirmasi Covid-19

KalbarOnline, Pontianak – Ketua Tim Penggerak PKK Kota Pontianak, Yanieta Arbiastutie Kamtono dikabarkan terkonfirmasi Covid-19. Di mana berdasarkan pemeriksaan laboratorium Untan pada 19 September, istri Wali Kota Pontianak itu terkonfirmasi Covid-19. Hal ini dibenarkan oleh Kepala Dinas Kesehatan Kota Pontianak, Sidiq Handanu.

“Beliau konfirmasi tanpa gejala (Asimtomatik) dan sudah melakukan isolasi mandiri dengan pemantauan kesehatan yang sangat ketat,” ujarnya.

Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono sendiri sudah menjalani pemeriksaan swab dan berdasarkan pemeriksaan Tes Cepat Molekuler RSUD Soedarso pada 20 September 2020, Edi dinyatakan negatif.

“Namun beliau disarankan untuk melakukan isolasi mandiri juga dan dalam pemantauan kesehatan,” tukasnya.

“Semua keluarga, anak-anak dan asisten rumah tangga juga sudah dilakukan swab dengan hasil negatif,” tandasnya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Wabup Ketapang Hadiri Anniversary dan Halal Bihalal Generasi Rock Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan menghadiri Anniversary 3 tahun sekaligus halal bihalal Generasi…

2 hours ago

Wakili Bupati, Asisten Setda Ketapang Tutup Gebyar Talenta Pendidikan 2024

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Asisten Sekda bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Pemkab Ketapang,…

2 hours ago

Asisten I Setda Ketapang Jadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Pendidikan

KalbarOnline, Ketapang - Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra Pemkab Ketapang, Heryandi menjadi inspektur upacara…

2 hours ago

Mantan Sekda Kalbar M Zeet Assovie Tutup Usia, Pj Gubernur Harisson Sampaikan Duka Mendalam

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) periode 2010 - 2018,…

2 hours ago

Konsul Malaysia Kagumi Tradisi Halal Bihalal di Indonesia

KalbarOnline, Pontianak - Tradisi halal bihalal yang menjadi agenda rutin tahunan setiap bulan Syawal dalam…

2 hours ago

IKAPTK Pontianak Wadah Silaturahmi dan Berbagi Pengalaman Antar Alumni

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menilai peran Ikatan Keluarga Alumni Perguruan…

2 hours ago