Categories: Teknologi

Dilengkapi Teknologi Layar Dan Baterai Terbaru, Oppo Reno4 Rilis Pekan Depan

Menyusul suksesnya peluncuran Oppo Reno 4, OPPO Indonesia akan meluncurkan OPPO Reno4 Pro secara digital melalui OPPO Reno4 Pro Fest. OPPO Reno4 Pro Fest mengusung konsep festival yang memadukan musik dan film, dihadiri oleh Brand Ambassador OPPO yaitu Tara Basro, Rio Dewanto serta Arifin Putra dengan penampilan khusus dari Niki Zefanya dan Lewis Capaldi.

OPPO Reno4 Pro merupakan seri Reno yang memaksimalkan kemampuan teknologi dari Reno4 dan menggabungkan dua aspek utama dalam sebuah smartphone: fungsi dan hiburan. Berfokus pada teknologi inovatif dengan desain unik dan penuh gaya, OPPO Reno4 Pro menghadirkan fitur-fitur inovatif seperti Borderless Sense 90Hz yang memanjakan indra visual dan sentuhan, serta SuperVOOC 2.0 Flash Charging yang memungkinkan mengisi daya baterai hanya dalam 36 menit.

OPPO Reno4 Pro juga dilengkapi dengan layar 6,5 inci dengan rasio screen-to-body hingga 92,01%, AI Color Portrait Mode, Night Flare Mode, 960fps Smart Slow Motion, dan Ultra Steady Video 3.0 Oppo Reno4 Pro hadir dalam warna Staryy night dan Silky White yang menampilkan tekstur matte halus dan premium.

Saksikan peluncuran OPPO Reno4 Pro akan disiarkan online melalui situs www.oppo.com/id dan akun Youtube resmi OPPO Indonesia pada 7 September 2020 pukul 19.00 WIB.

The post Dilengkapi Teknologi Layar Dan Baterai Terbaru, Oppo Reno4 Rilis Pekan Depan appeared first on KalbarOnline.com.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pelaku Pengancaman Karyawan Laundry dengan Pistol Airsoft Gun di Pontianak Berhasil Ditangkap

KalbarOnline, Pontianak - Tim Resmob Polda Kalbar berhasil mengamankan pelaku pengancaman menggunakan senjata api jenis…

3 hours ago

Patung Pantak Dicuri, DAD Sabung: Jika Tidak Dikembalikan Kami Akan Buat Ritual

KalbarOnline, Pontianak - Dewan Adat Dayak Desa Sabung, Kecamatan Subah, Kabupaten Sambas akan melakukan ritual…

3 hours ago

Masjid Ismuhu Yahya Bagikan Daging Kurban ke Warga Non Muslim

KalbarOnline, Kubu Raya - Masjid Ismuhu Yahya di Kabupaten Kubu Raya turut melaksanakan pemotongan hewan…

3 hours ago

DLHK Kalbar Sembelih 7 Sapi, Dibagikan ke Kaum Dhuafa

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Provinsi Kalbar melalui Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) melaksanakan penyembelihan…

3 hours ago

Kurangi Sampah Plastik, DLHK Kalbar Bagikan Daging Kurban Pakai Besek

KalbarOnline, Pontianak - Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Kalbar turut melakukan pemotongan hewan kurban,…

4 hours ago

Bupati Kapuas Hulu Hadiri Gawai Dayak “Ngihup Kenelang” di Desa Gurung

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menghadiri acara “Ngihup Kenelang” atau Gawai…

4 hours ago