Categories: Otomotif

Nissan GT-R Baru Dilaporkan Debut 2023, Bawa Mesin Hybrid?

KalbarOnline.com – Nissan dilaporkan sudah mengerjakan desain ulang mobil GT-R. Seperti diketahui, produksi pertama dari GT-R diperkenalkan di Tokyo Motor Show 2007 dan mencapai banyak pasar beberapa bulan setelah itu.

Kepada Automotive News, COO Nissan Motor Co Ashwani Gupta sendiri mengatakan bahwa perusahaan sedang dalam proses perombakan lineup besar-besaran di Amerika Serikat (AS). Termasuk termasuk GT-R.

Menurut laporan tersebut, Nissan sudah mengerjakan desain ulang GT-R, yang diprediski keluar pada pada 2023. Selain itu, Automotive News mengatakan bahwa perusahaan Jepang sedang mempertimbangkan powertrain hybrid yang berorientasi pada kinerja untuk GT-R baru. Tetapi itu akan menjadi sistem pemulihan energi kinetik saja.

Jika terdengar asing, mobil balap Nissan Le Mans, GT-R LM Nismo, menggunakan teknologi yang sama. Kedua klaim di atas bertentangan dengan laporan sebelumnya dari tahun lalu.

Sekarang, Nissan kembali berdiri untuk pemulihan penuh. Tentunya ini adalah kabar baik bagi para pencinta Nissan khususnya mereka yang menantikan GT-R terbaru. Namun tentu saja, ini semua belum terkonfirmasi oleh pejabat Nissan terkait rumor GT-R baru. Apakah benar akan debut 2023 dan menggunakan powertrain hybrid? Kita tunggu saja.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

3 hours ago

Dapat Bisikan Gaib, Syarif Muhammad Nekat Terjun dari Jembatan Kapuas, Polisi: Ini Upaya Bunuh Diri

KalbarOnline, Pontianak - Mengaku mendapat bisikan gaib, Syarif Muhammad Ikhsan (39 tahun) nekat terjun ke…

6 hours ago

Pria di Pontianak Ditangkap Polisi Usai Rampas Kalung Emas Seorang Wanita

KalbarOnline, Pontianak - Seorang pria berinisial Ib (48 tahun) di Pontianak ditangkap Tim Macan Unit…

7 hours ago

Polres Kubu Raya Ungkap 16 Kasus Kekerasan Anak Selama 2024

KalbarOnline, Kubu Raya - Satreskrim Polres Kubu Raya mengungkapkan selama 2024, terhitung dari Januari hingga…

8 hours ago

Polisi dan BP2MI Gagalkan Pemberangkatan 8 Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia

KalbarOnline, Kubu Raya - Polres Kubu Raya dan Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Kalbar…

9 hours ago

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

23 hours ago