Categories: Nasional

127.083 Orang Terinfeksi Covid-19, 5.765 Lainnya Meninggal

KalbarOnline.com – Kasus baru Covid-19 harian bertambah 1.687 orang dalam 24 jam terakhir. Kini totalnya sudah 127.083 orang terpapar Covid-19.

Dalam laman Covid19.go.id, Senin (10/8), tambahan kasus harian terbanyak terjadi di Provinsi DKI Jakarta yakni 435 kasus. Jawa Timur 296 kasus. Sumatera Utara 129 kasus. Aceh 96 kasus. Dan Sulawesi Selatan 77 kasus.

Meski kasus positif bertambah di atas seribu, pasien yang sembuh juga bertambahn banyak. dalam sehari, ada 1.284 orang yang dinyatakan sembuh. Sehingga sudah 82.236 orang dinyatakan sembuh dari Covid-19. Provinsi Jawa Timur berhasil menyembuhkan pasien harian terbanyak yakni 367 orang sembuh.

Sedangkan untuk angka kematian bertambah 42 jiwa. Kini sudah 5.765 orang meninggal. Kasus kematian harian terbanyak terjadi di Provinsi Jawa Timur yakni 17 kasus kematian.

Sementara itu, pasien suspek yang masih dipantau kesehatannya sebanyak 84.139 orang. Hasil spesimen mereka belum diumumkan apakah positif atau negatif.

Hingga saat ini, sudah 480 kabupaten kota terdampak Covid-19. Ada 12 provinsi dengan kasus di bawah 10 orang. Dan 5 provinsi mencatat nol kasus.

Saksikan video menarik berikut ini:

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Peluncuran Tahapan Pilkada Kapuas Hulu 2024, Wabup Wahyudi Ajak Semua Pihak Jaga Suasana Sejuk dan Damai

KalbarOnline, Putussibau – Komisi Pemilu Umum (KPU) Kabupaten Kapuas Hulu melakukan peluncuran tahapan pemilihan kepala…

11 hours ago

IKA Unhas Kalbar Siap Berikan Kontribusi Positif Bagi Kemajuan dan Pembangunan Daerah

KalbarOnline, Pontianak - Suksesi pemilihan Ketua dan Pengurus Wilayah Ikatan Keluarga Alumni Universitas Hasanuddin (IKA…

13 hours ago

Sambil Mancing Ikan, Edi Kamtono Minta Doa Warga Kembali Jadi Walkot Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Wali Kota Pontianak incumbent, Edi Rusdi Kamtono menikmati weekend dengan memancing…

17 hours ago

Dinilai Tak “Orisinil”, KPU Klarifikasi Soal Polemik Karya Pemenang Lomba Cipta Jingle Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pontianak memberikan klarifikasi terkait dugaan pemenang Lomba…

17 hours ago

Ketua Bawaslu Kapuas Hulu Lantik 64 Anggota Panwascam Pilkada 2024

KalbarOnline, Putussibau - Ketua Bawaslu Kabupaten Kapuas Hulu, Mustaan melantik sedikitnya 64 orang Panitia Pengawas…

17 hours ago

Polres Kubu Raya Amankan 6 Remaja Terlibat Tawuran di Sungai Raya

KalbarOnline, Kubu Raya - Tim Patroli Presisi Satuan Samapta Polres Kubu Raya mengamankan 5 remaja…

1 day ago