Categories: Sekadau

Dewan Jawab PU Eksekutif Terkait Dua Raperda Inisiatif DPRD

Dewan Jawab PU Eksekutif Terkait Dua Raperda Inisiatif DPRD

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kabupaten Sekadau pada Senin (22/6) 2020 menyampaikan jawaban atas pendangan umum eksekutif terhadap dua rancangan peraturan daerah (Raperda) inisiatif DPRD.

Dua Raperda tersebut adalah Raperda tentang Pencegahan dan Penanganan Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) dan Raperda tentang Pelestarian dan Pengelolaan Cagar Budaya.

Jawaban terhadap pandangan umum executif disampaikan dalam paripurna di DPRD Sekadau, yang berlangsung di ruang rapat utama kantor DPRD Sekadau.

Ketua Bapemperda Subandrio dalam jawaban atas pandangan executif mengatakan, kedua Raperda ini adalah untuk memberikan perlindungan hukum kepada masyarakat, mengingat saat ini sudah banyak peraturan tentang hal ini yang tidak relevan dan bahkan tidak berlaku lagi kata Subandrio.

Untuk itu, segala masukan dan saran akan kita bahas secara cermat guna
untuk mengakomodir kepentingan masyarakat lokal.

Sedangkan Raperda Pelestarian dan Pengelolaan Cagar Budaya kami mengucapkan terimakasih atas atensi pihak executif.

Dalam Raperda ini kita dapat memberikan kepastian hukum serta dapat memberikan manfaat bagi masyarakat dalam mengelola cagar budaya serta dapat memberikan dampak secara ekonomi.

Untuk itu kita berharap kedua Raperda yang kita ajukan ini dapat ditetapkan menjadi Perda tutup Subandrio.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

5 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

9 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

11 hours ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

11 hours ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

11 hours ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

11 hours ago