Categories: Sekadau

Dinas Ketahanan Pangan Pastikan Stok Beras di Sekadau Aman

Dinas Ketahanan Pangan Pastikan Stok Beras di Sekadau Aman

KalbarOnline, Sekadau – Sesuai data yang dikeluarkan oleh badan pusat statistik (BPS) provinsi Kalimantan Barat Januari 2020, dan untuk mengantisifasi penyebaran Covid -19 stok beras untuk kabupaten Sekadau masih dalam kondisi aman. Hal itu diungkapkan oleh kepala dinas DKP3 kabupaten Sekadau Drs.Sande saat ditemui diruang kerjanya Jum’at (4/4).

“untuk stok beras kita masih aman, karena kita masih surplus 1.977 Ton” ungkap Sande.

Stok itu kata Sande, belum termasuk sisa stok kita yang masih tersimpan di gudang bulog Sanggau ujar Sande. Namun secara keseluruhan kita masih akan melakukan pengecekan di seluruh gudang yang ada di Sekadau tambah Sande lagi.

Data tersebut, lanjut Sande lagi, merupakan hasil sampel area yang dilakukan oleh BPS provinsi Kalbar dengan pembagian  97,61/kapita/tahun dengan penjumlahan surplus/minus beras Desember 2019 ditambah ketersediaan beras periode Januari- Mei 2020 ungkap Sande.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kapolda Kalbar Dorong Pemprov Tiru Singapura, Gelar Event Internasional 

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat, Irjen Pol Pipit Rismanto dorong Pemerintah Provinsi Kalbar untuk…

2 hours ago

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

8 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

9 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

9 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

19 hours ago