Categories: Nasional

Pandemi Corona, Legislator Golkar Pangkep Bagikan Sembako ke Tukang Bentor

KalbarOnline.com, PANGKEP — Peduli sosial, terhadap para tukang bentor yang terkena dampak kurangnya penumpang akibat larangan keluar rumah.

Anggota DPRD dari Fraksi Golkar Pangkep, Alfian Muis, menyambangi satu per satu tukang bentor yang masih mencari penumpang di sekitar pusat kota Kabupaten Pangkep.

“Harapannya agar mereka kembali ke rumahnya saja. Kita berikan bantuan sembako. Untuk keperluannya di rumah bersama keluarga. Apalagi, sekarang ini sudah tidak ada penumpang, tidak boleh lagi ada yang keluar-keluar kalau tidak ada kepentingan mendesak, sekarang ini sudah social distance, harus dipatuhi oleh semua kelompok,” ungkapnya, Minggu (29/3/2020).

Lebih lanjut, Alfian membagikan ratusan paket sembako dengan beragam kebutuhan untuk para tukang bentor dan keluarganya itu. Termasuk ratusan butir telur untuk mencukupi kebutuhan protein masyarakat di tengah pandemi korona ini. (fit)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

600 Pemuda Kalbar Terlibat dalam Aksi Menyala Kakak Asuh Stunting

KalbarOnline, Pontianak - 600 generasi muda dari berbagai komunitas dan organisasi di Kalimantan Barat terlibat…

33 mins ago

Presiden Jokowi Kenakan Wastra Khas Kalbar di KTT World Water Forum

KalbarOnline, Pontianak - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo terlihat mengenakan wastra khas Kalimantan Barat (Kalbar)…

36 mins ago

PAN Restui Tjhai Chui Mie Maju Bersama Muhammadin di Pilwako Singkawang

KalbarOnline, Pontianak - DPP Partai Amanat Nasional (PAN) memberikan surat rekomendasi dukungan kepada bakal pasangan…

1 hour ago

Air Terjun Riam Budi: Permata Tersembunyi di Bengkayang yang Wajib Dikunjungi

KalbarOnline, Bengkayang - Air Terjun Riam Budi adalah salah satu destinasi wisata alam yang semakin…

10 hours ago

Pulau Lemukutan: Surga Tersembunyi dengan Keindahan Alam Bawah Laut di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Bengkayang - Pulau Lemukutan, sebuah destinasi wisata yang mungkin masih terdengar asing bagi sebagian…

10 hours ago

Menikmati Keindahan Alam dan Sumber Air Bersih di Riam Madi, Bengkayang, Kalimantan Barat

KalbarOnline, Bengkayang - Riam Madi adalah sebuah destinasi wisata yang menggabungkan keindahan alam dengan manfaat…

10 hours ago