Categories: Teknologi

Meski Telat, Pembaruan Android 10 Untuk Galaxy S20 Bisa Tingkatkan Performa Dan Kamera

Smartphone flagship Samsung yang baru diluncurkan yang dikenalkan dengan nama Galaxy S20, sepertinya cukup telat mendapatkan pembaruan versi sistem operasi Android 10. Namun demikian ada beberapa pembaruan yang diberikan perusahaan untuk menopang kinerja perangkat lebih prima terutama yang difokuskan adalah soal kamera.

Diluncurkan pada 6 Maret 2020 lalu, Samsung Galaxy S20 telah melengkapi pengguna untuk mengabadikan momen-momen berharga mereka melalui fitur-fitur kamera yang terbaruSamsung secara resmi meluncurkan pembaruan perangkat lunak (software update) untuk meningkatkan pengalaman pengguna secara keseluruhan.

Denny Galant, Head of Product Management, IT & Mobility, Samsung Electronics Indonesia, menyampaikan: “Sebagai perusahaan yang sangat memperhatikan para konsumennya, Samsung hari ini secara resmi mengeluarkan pembaruan perangkat lunak yang untuk para pengguna Android 10, khususnya Galaxy S20 series. Pembaruan ini merupakan wujud komitmen Samsung untuk selalu memberikan yang terbaik kepada para konsumennya melalui peningkatan performa dan fitur smartphone yang mereka miliki. Kami berharap pembaruan ini dapat memberikan pengalaman yang lebih baik lagi bagi para pengguna Samsung, khususnya Galaxy S20 series.”

Berikut adalah ringkasan dari pembaruan perangkat lunak Android 10 pada Galaxy S20 series:

  • Peningkatan Performa
  • Kamera
  • Peningkatan keamanan perangkat
  • Update perangkat lunak termasuk, namun tidak terbatas pada:
  • Peningkatan kestabilan perangkat, bug fixes
  • Fitur baru dan peningkatan fitur yang sudah ada
  • Peningkatan performa secara keseluruhan

Untuk mendapatkan pembaruan sistem operasi Andrdoi 10, Galaxy S20 series bisa mendapatkan pengalaman pengguna yang optimal. Untuk melakukan pembaruan perangkat lunak, silakan klik menu setting, lalu klik pilihan software update.

The post Meski Telat, Pembaruan Android 10 Untuk Galaxy S20 Bisa Tingkatkan Performa Dan Kamera appeared first on KalbarOnline.com.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

4 hours ago

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

5 hours ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

5 hours ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

6 hours ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

24 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

1 day ago