Categories: Nasional

Tetangganya Meninggal, Jessica Jadi Ketakutan

KalbarOnline.com, JAKARTA — Jessica Iskandar merasa takut dengan penyebaran virus corona yang semakin menjadi. Virus mematikan itu bahkan telah menyerang beberapa orang di daerah rumahnya.

Setidaknya, ada tiga yang terpapar virus asal Wuhan itu dan sampai ada yang meninggal di kompleks perumahannya.

“Baru saja terjadi di daerah rumahku, 3 orang terjangkit virus corona dan 1 orang meninggal,” tulisnya via Insta Storynya, Jumat (27/3) malam.

Kenyataan itu membuat ibu satu anak ini takut. Karena itu, Jessica memilih untuk tetap berada di rumah saja, mengikuti anjuran pemerintah.

Dia juga mengimbau agar masyarakat tetap berdiam diri di rumah sampai keadaan aman.

“Terus terang aku takut, tapi aku harus tetap kuat demi anakku Akexandre El Barack. Keadaan ini benar-benar engak mudah. Semoga kita semua bisa sehat dan mengerti untuk #dirumahaja,” jelas tunangan Richard Kyle ini.(chi/jpnn)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu, Kapolres dan Dandim 1206 Putussibau Teken NPHD Pengamanan Pilkada 2024 

KalbarOnline, Putussibau - Bupati  Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melakukan penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD)…

2 hours ago

Wabup Farhan Ajak Semua Pihak Berpartisipasi Sukses Penyelenggaraan MTQ XXXI di Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan memimpin Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur'an…

2 hours ago

Harisson Ingatkan PNS di Kalbar, Jangan Sampai Terjerat Judi Online

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menegaskan tak segan-segan akan memberikan sanksi…

3 hours ago

PTSL Dikenal Organisasi Internasional, Wakil Ketua Komisi II DPR RI Apresiasi Kinerja Kementerian ATR/BPN

KalbarOnline, Jakarta - Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) yang dijalankan Kementerian Agraria dan Tata…

3 hours ago

Makam Juang Mandor: Saksi Kekejaman Jepang yang Mengharukan

KalbarOnline, Landak - Pada suatu masa di masa lalu, terdapat sebuah desa yang menjadi saksi…

4 hours ago

Menelusuri Keindahan Budaya dan Adat di Rumah Betang Saham, Destinasi Wisata Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Landak - Kalimantan Barat, sebuah provinsi yang kaya akan keindahan alam dan keberagaman budaya,…

4 hours ago