Categories: Kabar

Jaksa Agung ST Burhanuddin Dipastikan Negatif Corona

KalbarOnline.com – Jaksa Agung Sanitiar (ST) Burhanuddin dinyatakan sehat atau negatif terpapar virus corona (covid-19) setelah mengikuti rangkaian tes kesehatan pada Minggu (15/3/2020).

Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung, Hari Setiyono. “Alhamdulillah pak Jaksa Agung (Sanitiar Burhanuddin-Red) dinyatakan sehat,” kata Hari saat dikonfirmasi indopolitika, Senin (16/3/2020).

Hari juga mengemukakan ke depan Jaksa Agung juga akan membatasi seluruh kegiatannya agar tidak terlalu lelah dan terkena virus corona di Indonesia. “Nanti kerjanya mungkin tidak terlalu berat-berat ya,” katanya.

Seperti diketahui, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dinyatakan positif terjangkit virus corona. Setelah itu, seluruh pejabat lembaga/kementerian langsung melakukan tes kesehatan untuk dalami dirinya terpapar virus corona atau tidak.[asa]

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

3 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

7 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

9 hours ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

9 hours ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

9 hours ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

9 hours ago