Categories: Nasional

Jadwal Final All England 2020 Malam Ini, Ada Dua Wakil Indonesia

KalbarOnline.com, BIRMINGHAM—Yonex All England 2020 sudah
memasuki babak mifinal Minggu, 15 Maret, hari ini. Di partai puncak ini, ada dua
wakil Indonesia yakni ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin
Sanjaya Sukamuljo dan ganda campuran, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti.

Bagi Kevin/Marcus, ini kesempatan mereka membuat rekor
dengan meraih gelar ketiga All England. Sebelumnya, mereka juara pada edisi
2017 dan 2018. Tahun lalu, gelar ganda putra diraih pasangan Indonesia lainnya,
Hendra/Setiawan/Mohammad Ahsan.

Praveen Jordan sementara itu berpeluang meraih gelar All
England keduanya. Saat masih berpasangan dengan Debby Susanto, ia meraih gelar
pertamanya 2016 silang dengan mengalahkan pasangan Denmark, Joachim Fischer
Nielsen/Christina Pedersen.

Berikut jadwal lengkap final turnamen Super 1000 ini yang
dimulai pukul 19.00 Wita malam ini seperti dikutip dari bwf tournament software:

Ganda Putri

Du Yue/Li Yinhui (China/6) vs Yuki Fukushima/Sayaka Hirota
(Jepang/3)

Tunggal Putra

Chou Tien-chen
(Chinese Taipei/1) vs Viktor Axelsen (Denmark/2)

Ganda Campuran

Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanacha (Thailand/3)
vs Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti (Indonesia/5).

Tunggal Putri

Chen Yufei (China/1) vs Tai Tzu-ying (Chinese Taipei/2)

Ganda Putra

Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (Indonesia/1)
vs Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe (Jepang/6). (amr)

Redaksi KalbarOnline

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

4 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

15 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

15 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

15 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

15 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

19 hours ago