Categories: Kubu Raya

Dewan Kubu Raya : Musrenbang Fokus Rumuskan Usulan Skala Prioritas

KalbarOnline, Kubu Raya – Ketua DPRD Kubu Raya, Agus Sudarmansyah mengatakan, dengan digelarnya Musrenbang Kecamatan Rasau Jaya tidak hanya kegiatan seremonial semata. Namun lebih fokus dalam perumusan arah kebijakan antara Pemerintah daerah dan Pemerintah desa.

“Jadi hal-hal yang prioritas untuk dilaksanakan di APBD 2021 dapat terwujud, karena mempertimbangkan asas kemanfaatan tadi serta pemerataan dan keadilan,” tegas Agus.

Di kesempatan yang berbeda, Camat Rasau Jaya, Suhartono menuturkan, ada tiga sektor prioritas yang dibahas dalam Musrenbang, di antaranya bidang infrastruktur, sosial budaya dan ekonomi.

“Kemudian dana pagu indikatif, sesuai dengan petunjuk Bapak Bupati semua desa yang ada di Kubu Raya akan mendapatkannya. Dan, Alhamdulilah Rasau Jaya mendapatkan Rp3,5 miliar yang akan dibagi ke semua desa dalam kesepakatan Musrenbang,” tutur dia. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: Kubu Raya

Recent Posts

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

46 mins ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

4 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

4 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

4 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

4 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

9 hours ago