Categories: Sekadau

Sukseskan Program Pemerintah, Dandim 1204 Instruksikan Seluruh Danramil Bina Petani

Pembinaan Ketahanan Pangan

KalbarOnline, Sekadau – Pembinaan ketahanan pangan yang merupakan program pemerintah mendapat sambutan dan komitmen dari TNI. Hal ini disampaikan Dandim 1204 Sanggau – Sekadau, Letkol Inf. Gede Setiawan saat meninjau lahan pertanian sebagai demplot di Desa Bokak Sebumbun, Kecamatan Sekadau Hilir, Kamis (4/7/2019).

Dalam peninjauannya, Letkol Gede Setiawan memboyong seluruh Danramil di Sekadau untuk turun dalam pengolahan lahan.

Pembinaan ketahanan pangan berkelanjutan merupakan konsen pemerintah, TNI di jajaran Kodim 1204 Sanggau – Sekadau telah menginstruksikan ke seluruh Danramil serta Babinsa untuk melakukan pembinaan berkelanjutan terhadap petani, dalam rangka menyukseskan ketahanan pangan, dengan capaian swasembada pangan terutama beras.

Letkol Gede Setiawan berharap petani akan semakin maju lewat sentuhan kemajuan teknologi pertanian, peran Danramil dan Babinsa agar terus melaksanakan dan menjalankan pembinaan petani, pembekalan kepada Danramil dan Babinsa telah ada.

“Lewat hal ini diharapkan bisa memberikan sumbangsih dan berbagi pengetahuan dengan petani di wilayah kesatuan masing-masing Danramil,” tandasnya. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

7 hours ago

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

8 hours ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

8 hours ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

8 hours ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

1 day ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

1 day ago