Categories: Sekadau

Pleno Rekapitulasi Pemilu 2019 Tingkat Kabupaten Masih Berlangsung, Ini Kata KPU Sekadau

KalbarOnline, Sekadau – Pleno rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara tingkat kabupaten pada pemilu 17 April 2019 yang digelar KPU Kabupaten Sekadau masih terus berlangsung. Pleno yang dilaksanakan di aula Penanjung Island Sekadau itu sudah dimulai sejak Selasa (30/4/2019) pagi kemarin.

Ketua KPU Sekadau, Drianus Saban menuturkan bahwa sejauh ini pelaksanaan pleno rekapitulasi hasil penghitungan berjalan aman dan lancar.

Meski demikian, Saban mengakui, terdapat sejumlah keberatan dari saksi partai peserta pemilu maupun dari para saksi calon legislatif lantaran terdapat kekeliruan dalam proses rekapitulasi antara tingkat PPK dan Kabupaten.

“Atas rekomendasi Bawaslu, kita diminta untuk melakukan koreksi atau pembetulan. Tapi ini telah kita selesaikan bersama dalam forum terbuka ini,” ujarnya.

Setelah pleno tingkat kabupaten ini selesai terlaksana, pihaknya akan menyampaikan pleno rekapitulasi ke tingkat Provinsi pada tanggal 7-12 Mei mendatang. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Dukung Perubahan Status Supadio, Harisson Ungkap Beberapa Alasan

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memastikan mendukung kebijakan Kementerian Perhubungan…

6 hours ago

Oknum Pegawai Bea Cukai Ketapang Selundupkan Ratusan Satwa Dilindungi

KalbarOnline, Ketapang - Oknum pegawai Bea Cukai Ketapang, Kalimantan Barat berinisial KW (46 tahun) menjadi…

9 hours ago

Hari Buruh, Kapolri Komitmen Lindungi dan Kawal Hak Buruh

KalbarOnline, Jakarta - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung pengamanan peringatan aksi Hari Buruh…

9 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Buka Bimbingan Manasik Haji Tahun 2024 di Masjid Al-Ikhlas

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka Acara Bimbingan Manasik Haji…

9 hours ago

Akhiri Masa Tugas, Pj Wali Kota Ani Sofian Ajak ASN Teladani Jejak Mulyadi

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian mengajak ASN di lingkup Pemerintah Kota…

11 hours ago

Status Kepemilikan Gedung Perbasi Resmi Kembali ke Pemkot Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – Kejelasan status pengelolaan Gedung Persatuan Basket Indonesia (Perbasi) Kota Pontianak di Jalan…

11 hours ago