Categories: Sekadau

Laka Tunggal, Seorang Pelajar di Sekadau Dilarikan ke Rumah Sakit

KalbarOnline, Sekadau – Kecelakaan tunggal terjadi di Jalan Sanggau kilometer 3, Dusun Senuruk, Desa Sungai Ringin, Kecamatan Sekadau Hilir, Jumat (7/12/2018) siang.

Berdasarkan kronologis kejadian yang diungkapkan Kasat Lantas Polres Sekadau, AKP Laelan Sukur bahwa sepeda motor yamaha Jupiter MX yang dikemudikan Triando (18) menabrak pembatas jalan, sekitar pukul 13.10 WIB.

Sepeda motor yang dikendarai Triando itu melaju dengan kecepatan tinggi dari Kota Sekadau menuju arah Kabupaten Sanggau dan tidak menggunakan helm standar.

Saat di TKP tepatnya di jembatan di Senuruk pengendara tersebut oleng dan menabrak pembatas jalan sehingga terpelanting dan membentur pagar jembatan.

“Pengendara merupakan pelajar mengalami luka robek pada bagian kepala. Sudah dibawa ke RSUD Sekadau dan rencananya akan dirujuk ke Pontianak,” tukasnya. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: Lakalantas

Recent Posts

Rokidi Duduki Jabatan Penting di Kepengurusan LPTQ Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Direktur Utama Bank Kalbar, Rokidi menduduki jabatan penting di kepengurusan Lembaga Pengembangan…

1 hour ago

Pj Gubernur Harisson Harapkan HMI Kuat Secara Intelektual dan Mandiri Secara Finansial

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri kegiatan pelantikan pengurus Badan Koordinasi (Badko)…

16 hours ago

Kodim Putussibau Razia Pemain Layangan di Wilayah Putussibau Kota

KalbarOnline, Putussibau - Anggota Kodim 1206/Putussibau beserta Satpol PP Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan razia penertiban…

18 hours ago

Jadi Tuan Rumah, Polda Kalbar Ajak Masyarakat Dukung dan Sukseskan Kejuaraan Proliga Volley 2024

KalbarOnline, Pontianak - Polda Kalbar meminta kepada seluruh masyarakat Kalbar dapat mendukung dan turut memeriahkan…

18 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Kejurnas Angkat Besi di GOR Pangsuma Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson membuka kejuaraan nasional (kejurnas) angkat…

18 hours ago

Harisson Lantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalbar Periode 2024 – 2029

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson melantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalimantan Barat…

18 hours ago