Categories: Sekadau

PKB Sekadau Optimis Menangkan Pemilu 2019

KalbarOnline,Sekadau – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa Kabupaten Sekadau menggelar rapat internal, Minggu (18/11/2018).

Turut hadir Caleg DPRD Provinsi Dapil 6 Sanggau-Sekadau dan Caleg DPR-RI guna menyatukan tujuan dan langkah.

Ketua DPC PKB Sekadau, Sirajudin, SE mengatakan rapat ini digelar guna mempersiapkan pemenangan pemilu 2019. PKB, yakin bisa mencuri hati masyarakat bisa memenangkan pemilu 2019.

“PKB milik semua masyarakat, selalu terbuka untuk semua kalangan bisa di terima semua agama, suku dan golongan yang ada di NKRI ini. Hanya tinggal teman-teman caleg selalu optimis, bekerja keras, rajin turun ke lapangan dan dekat dengan masyarakat,” tandasnya. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria
Tags: PKBSekadau

Recent Posts

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

5 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

5 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

5 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

15 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

20 hours ago