Categories: Kubu Raya

Lepas Kontingen Hadapi Porprov, Pemkab KKR Targetkan Juara

KalbarOnline, Kubu Raya – Sebagai upaya meningkatkan pembinaan olahraga, Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat kembali menggelar Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) yang akan berlangsung di Pontianak pada 10-24 November 2018.

Dalam momentum itu, Pemerintah Kabupaten Kubu Raya turut mengirimkan sebanyak 562 kontingen atlet dan officialnya untuk berlaga di Pekan Olahraga Propinsi (Porprov) ke-XII yang akan mengisi 33 cabang olahraga.

Wakil Bupati Kubu Raya, Hermanus mengatakan pada tahun 2010 dan 2014 Kubu Raya sukses menempati peringkat ketiga dari seleksi Porprov yang diikuti seluruh Kabupaten/Kota se-Kalbar.

Tentunya keberhasilan tersebut diharapkan dapat terulang kembali bahkan bisa menjadi peringkat pertama pada ajang Porprov 2018. (ian)
Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

IKA Unhas Kalbar: Kolaborasi untuk Negeri

KalbarOnline, Pontianak - Ikatan Keluarga Alumni Universitas Hasanuddin  (IKA Unhas) Provinsi Kalimantan Barat bakal menggelar…

31 mins ago

Bupati Fransiskus Ungkap Baru 53 Desa di Kapuas Hulu yang Sudah Deklarasi Stop ODF

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, dari 278 desa dan 4…

17 hours ago

Tanah Longsor Landa Kabupaten Landak, Jalan Ngabang – Serimbu Sempat Terputus

KalbarOnline, Landak - Tingginya intensitas hujan di Kabupaten Landak dalam beberapa hari terakhir ini telah…

17 hours ago

PWI Kalbar Audiensi ke KONI, Perkuat Silaturahmi dan Kerja Sama Media

KalbarOnline, Pontianak - Jajaran pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalimantan Barat melakukan kunjungan kehormatan…

17 hours ago

Diterjang Angin Kencang, Motor Air Milik Nelayan Karam di Perairan Muara Teluk Batang

KalbarOnline, Kayong Utara - Sebuah motor air milik seorang nelayan karam di perairan muara Teluk…

20 hours ago

Nilai Reformasi Birokrasi dan SAKIP Pemkot Pontianak Naik

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menuturkan bahwa Indeks Reformasi Birokrasi (RB)…

20 hours ago