Categories: Nasional

Jilbrave Resmi Jadi Mitra Dompet Dhuafa Pendidikan

KalbarOnline, Bogor – Dompet Dhuafa Pendidikan melakukan penandatanganan MOU dengan Jilbrave (Brand Fashion Muslim) yang dilaksanakan di Lembaga Pengembangan Insani, Bogor, Jawa Barat, Selasa (2/10/2018).

Dalam kerjasama kali ini, Jilbrave akan mendonasikan kode unik transaksi dan 5 persen keuntungan Jilbrave untuk program pendidikan Dompet Dhuafa. Dengan penandatanganan ini, Jilbrave secara resmi menjadi mitra Co. branding Dompet Dhuafa Pendidikan.

“Saya sangat bangga melihat anak muda yang sukses dalam bisnis serta memiliki jiwa kepedulian yang tinggi. Adanya kerjasama ini saya harap akan menebarkan banyak manfaat, baik bagi bisnis Jilbrave maupun Dompet Dhuafa Pendidikan. Saya juga berharap akan lahir banyak anak muda seperti pengusaha Jilbrave ini ke depannya dan mengantarkan kita menuju kebaikan yang di rahmati Allah,” ujar M. Syafi’ie El Bantanie, Direktur Dompet Dhuafa Pendidikan.

Setelah penandatanganan MOU, Jilbrave dipandu touring ke lingkungan Dompet Dhuafa Pendidikan untuk melihat pengelolaan program pendidikan oleh Dompet Dhuafa.

“Saya berharap program kebaikan ini bisa menyebarkan kebermanfaataan untuk pendidikan lebih banyak karena pendidikan merupakan aset utama tabungan masa depan bangsa ini,” tukas Reza, Owner Jilbrave. (AR)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pj Wali Kota Imbau Sekolah Gelar Acara Perpisahan Secara Sederhana

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian mengimbau sekolah-sekolah khususnya SD dan SMP…

5 mins ago

RSUD SSMA Berikan Edukasi Pentingnya Lansia Berolahraga

KalbarOnline, Pontianak - Menentukan olahraga atau aktivitas fisik untuk lanjut usia (lansia) tidak dapat disamakan…

7 mins ago

Pusat Minta Daerah Optimal Realisasikan APBD Kendalikan Inflasi

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson mengikuti Rapat Koordinasi Perkembangan Inflasi Daerah yang…

19 mins ago

Windy Launching Gerakan Orang Tua Asuh di Puskesmas Gang Sehat bersama BPSDM dan Jamkrida Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Usai melaksanakan launching Program Gerakan Orang Tua Asuh (GOTA) Kalimantan Barat di…

22 mins ago

Windy Launching Gerakan Orang Tua Asuh Stunting bersama Bappeda di Puskesmas Kakap

KalbarOnline, Kubu Raya - Sebagai strategi dan upaya Provinsi Kalimantan Barat dalam menurunkan angka prevalensi…

24 mins ago

Pj Ketua PKK Kalbar Serahkan Bantuan Pangan ke Anak Asuh Stunting Binaan Disperindag ESDM dan Bapenda

KalbarOnline, Pontianak - Bertempat di Aula Kantor Disperindag ESDM Provinsi Kalimantan Barat, Penjabat (Pj) Ketua…

26 mins ago