Categories: Sekadau

Bhabinkamtibmas Sekadau Hilir Monitoring Pembangunan Melalui DD Semabi

KalbarOnline, Sekadau – Bhabinkamtibmas Polsek Sekadau Hilir, Brigadir Nanang Apriyadi yang bertugas di desa Semabi melakukan monitoring dan pengawasan dana desa dilaksanakan bersama perangkat Desa dan Kasi APD Kecamatan Sekadau Hilir, Rabu (29/8/2018).

“Monitoring dan pengecekan pengerjaan dilakukan berdasarkan penggunaan dana desa Semabi,” terang Brigadir Nanang.

Brigadir Nanang menjelaskan, terdapat dua jenis pembangunan yang dilakukan pengecekan antara lain, penggusuran dan pembuatan jalan dusun Tapang Jaya, dengan volume 4 m x 2500 m dan pengerasan jalan antar Dusun Semabi – Dusun Tapang Sepati dengan volume 4 m x 2000 m.

Kedua pembangunan tersebut saat ini sedang dalam pengerjaan secara swakelola yang menggunakan anggaran dana desa tahap II.

Brigadir Nanang menyebutkan, keterlibatan Polri dalam hal ini merupakan tindak lanjut MoU antara Polri dan Kementerian Desa pembangunan daerah tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT), agar tidak terjadi penyelewengan ataupun penggelapan dana.

“Setiap pembangunan yang sumbernya dari dana desa akan terus diawasi dalam tiap pelaksanaannya, agar kemajuan dan pertumbuhan desa bisa tercapai sesuai target,” pungkasnya. (*/Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

6 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

7 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

7 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

7 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

17 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

21 hours ago