Categories: Sekadau

Amankan Kegiatan Safari Subuh, Kapolsek Nanga Mahap Sampaikan Pesan Kamtibmas

KalbarOnline, Sekadau – Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kabupaten Sekadau menyelenggarakan Safari Subuh di Masjid Besar Nurul Hidayah Kecamatan Nanga Mahap, Minggu (19/8/2018).

Ketua MUI kecamatan Nanga Mahap, Kepala KUA, ketua PHBI, Ketua Dewan Pengurus Masjid Besar Nurul Hidayah, dan anggota Polsek Nanga Mahap menghadiri kegiatan ini beserta 50 orang jamaah masjid.

Staf Kementerian Agama Sekadau, Drs. Sunari dalam tausiyahnya menyampaikan bahwa kegiatan ini dilaksanakan untuk menjalin silaturahmi yang baik antar sesama umat.

Selain hadir melaksanakan pengamanan bersama anggota, Kapolsek Nanga Mahap, IPDA Roberd Suryanto, S. Pd.K juga turut menghimbau umat untuk selalu menjaga kerukunan dan persatuan.

“Dengan semangat kemerdekaan negara kita yang ke 73 ini, sebagai anak bangsa mari kita jaga persatuan dan kesatuan di negara tercinta kita ini,” ucap Kapolsek kepada para jamaah usai melaksanakan safari subuh.

Penulis: NR

Editor: Fai/Mus

Publish: KalbarOnline

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Wujud Kepedulian KSAD, Kodim Putussibau Bagikan Ransum dan Imukal TNI Untuk Pemenuhan Gizi Prajurit

KalbarOnline, Putussibau - Staf Logistik Kodim 1206/Putussibau membagikan susu imukal dalam rangka pemenuhan gizi prajurit,…

5 hours ago

Propam Polda Kalbar Lakukan Pembinaan Etika Profesi Polri di Polres Kapuas Hulu

KalbarOnline, Putussibau - Bidang  Propam Polda Kalbar melakukan pembinaan kepada personel Polres Kapuas Hulu, terutama…

5 hours ago

Wastra Unggulan Kalbar Diborong Istri-istri Menteri pada Peringatan HUT Dekranas di Kota Solo

KalbarOnline, Pontianak - Wastra Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) mampu menarik perhatian anggota Organisasi Aksi Solidaritas…

5 hours ago

Daftar Cawagub Kalbar di PPP, Budi Perasetiyono: Kembali ke Rumah

KalbarOnline.com - Budi Perasetiyono terus menunjukkan keseriusannya dalam kontestasi Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar…

5 hours ago

Bejat! Delapan Pria di Suhaid Setubuhi Gadis 15 Tahun Secara Bergiliran

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Delapan pria di Kecamatan Suhaid, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat melakukan…

7 hours ago

Dekranasda Kapuas Hulu Juara Harapan 2 Parade Mobil Hias Tingkat Nasional

KalbarOnline, Solo - Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan bersama Ketua Dekranasda Kapuas Hulu, Angeline Fremalco…

8 hours ago