Categories: Kubu Raya

Pemkab Kubu Raya Buka Peluang Bagi Koperasi dan BUMDes Jadi Sub Penyalur BBM

KalbarOnline, Kubu Raya – Pemerintah Kabupaten Kubu Raya melalui Dinas Koperasi Usaha Mikro Perdagangan dan Perindustrian, Kabupaten Kubu Raya memberi peluang kepada para penyalur resmi Bahan Bakar Minyak (BBM) untuk membentuk Sub Penyalur BBM di daerah terpencil dan pesisir Kubu Raya.

Hal ini diungkapkan Kepala Dinas Koperasi Usaha Mikro Perdagangan dan Perindustrian, Nora Sari Arani, Senin (23/7/2018).

Nora Sari Arani mengatakan jika ada desa pesisir dan desa terpencil lainnya yang ingin membentuk sub penyalur dapat langsung ke Dinas Koperasi Usaha Mikro Perdagangan dan Perindustrian Kubu Raya.

https://www.kalbaronline.com/2018/07/21/pemkab-kubu-raya-berikan-santunan-kepada-keluarga-asnawir/

“Kita buka ruang dan peluang Desa lainnya untuk membuka Sub Penyalur BBM khususnya daerah terpencil yang belum terdapat penyalur BBM. Bisa melalui Koperasi maupun Bumdes tentu atas rekomendasi Kepala Desa,” jelas Nora Sari Arani

Tentunya hal ini membuka lapangan kerja baru bagi para pedagang BBM khususnya daerah pesisir dan terpencil, namun harga yang sudah ditetapkan menjadi dasar dalam mendistribusikan BBM ke masyarakat. (ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Menemukan Keindahan Alam di Air Terjun Melanggar

KalbarOnline, Air Besar - Air terjun Melanggar, sebuah destinasi alam yang memukau, terletak di Desa…

8 hours ago

2,4 Juta Bidang Tanah Terdaftar dalam 100 Hari Kerja Menteri AHY

KalbarOnline, Jakarta - Sebanyak 2,4 juta bidang tanah berhasil didaftarkan dalam masa 100 hari kerja…

12 hours ago

BPBD Kalbar Gelar Rakor Antisipasi Bencana

KalbarOnline, Pontianak- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Kalimantan Barat, menggelar Rapat Koordinasi Kepala Pelaksana…

12 hours ago

Menikmati Keindahan Alam di Bukit Biang, Wisata Tersembunyi di Sanggau

KalbarOnline, Sanggau - Bukit Biang adalah salah satu destinasi wisata alam yang terletak di Desa…

1 day ago

Keindahan Alam dan Kekayaan Budaya di Bukit Bengkawang, Surga Tersembunyi di Kalbar

KalbarOnline, Bengkayang - Bukit Bengkawang, sebuah destinasi wisata yang terletak di Kecamatan Jangkang, Kabupaten Bengkayang,…

1 day ago

Menemukan Keindahan Alam di Bukit Bakmunt: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat dikenal sebagai tempat yang kaya akan keindahan alamnya. Salah satu…

1 day ago