Categories: Ketapang

Viral Postingan Kantor Polisi Bersama, Ini Penjelasan Humas Polres Ketapang

KalbarOnline, Ketapang – Terkait beredarnya foto prasasti kerjasama antara Polisi Indonesia dengan Polisi Suzhou di media sosial facebook, kini menjadi bahan perbincangan netizen, Kamis (12/7/2018).

Prasasti kerja sama tersebut seperti yang diunggah oleh akun facebook Zainudin Zai bertuliskan “Kepolisian Negara Republik Indonesia Provinsi Kalimantan Barat Kabupaten Ketapang, Biro Keamanan Publik Republik Rakyat Tiongkok Provinsi Jiangsu Resor Suzhou, Ketapang Ecology and Agriculture Foresty Industrial Park, Kantor Polisi Bersama”.

Selang beberapa saat kemudian, akun resmi facebook Humas Polres Ketapang Kalbar memberikan klarifikasi terkait postingan tersebut.

“Selamat malam abg abg saye sekalian, saye operator medsos Humas Polres Ketapang Kalbar,” tulis akun tersebut.

Menurut akun Humas Polres Ketapang Kalbar plakat kerja sama tersebut hanya sebuah tanda perkenalan dari pertemuan antara Polisi China dan Polisi Ketapang.

“Tulisan Kantor bersama itu adalah bahasa kantor itu menjadi tempat pertemuan kerjasama, bukan menjadi perkiraan kita bahwa akan ada Polisi China ngantor di tempat tersebut, dan kerjasama ini hanya sebatas kerjasama di bidang keamanan, seperti pelatihan fungsi ilmu Kepolisian. Bukan di bidang lainnya,” tutup akun Fb Humas Polres Ketapang Kalbar. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Menikmati Keindahan Alam di Bukit Biang, Wisata Tersembunyi di Sanggau

KalbarOnline, Sanggau - Bukit Biang adalah salah satu destinasi wisata alam yang terletak di Desa…

4 hours ago

Keindahan Alam dan Kekayaan Budaya di Bukit Bengkawang, Surga Tersembunyi di Kalbar

KalbarOnline, Bengkayang - Bukit Bengkawang, sebuah destinasi wisata yang terletak di Kecamatan Jangkang, Kabupaten Bengkayang,…

4 hours ago

Menemukan Keindahan Alam di Bukit Bakmunt: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat dikenal sebagai tempat yang kaya akan keindahan alamnya. Salah satu…

4 hours ago

Menikmati Keindahan Malam di Jembatan Gantung Sekayam: Destinasi Wisata Tersembunyi di Tanjung Sekayam

KalbarOnline, Sanggau - Tanjung Sekayam, sebuah wilayah yang tersembunyi di Kecamatan Kapuas, Kalimantan Barat, menyimpan…

5 hours ago

Menjelajahi Keindahan Tersembunyi Air Terjun Kujato di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Jika Anda mencari destinasi wisata yang menawarkan keindahan alam yang masih alami…

5 hours ago

Air Terjun Riam Asam Telogah: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat tidak hanya terkenal dengan hutan hujannya yang lebat dan kekayaan…

5 hours ago