Categories: Pontianak

Midji – Norsan Menang Telak di TPS Sutarmidji Salurkan Hak Pilih

KalbarOnline, Pontianak – Perolehan suara pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar nomor urut 3 (tiga) Sutarmidji – Ria Norsan menang telak di TPS 006 Kelurahan Sungai Beliung, tempat Sutarmidji bersama keluarga menyalurkan hak pilih.

Berdasarkan hasil perhitungan surat suara dari 429 daftar pemilih tetap (DPT), sebanyak 376 masyarakat yang menyalurkan hak suaranya.

Baca Juga: Salurkan Hak Pilih di TPS 006 Sungai Beliung, Sutarmidji: Insha Allah Kami Menang

Berikut rincian dari suara yang telah dihitung untuk Pilgub Kalbar pada TPS tempat Sutarmidji mencoblos. Milton – Boyman 3 (tiga) suara, Karolin – Gidot meraih 41 suara, sementara Midji – Norsan meraup sebanya 326 suara.

Sementara suara tidak sah terdapat enam surat suara dan sisanya tidak memberikan hak suara alias golput.

Penghitungan suara berakhir sekitar pukul 14.45 WIB dengan perolehan suara tertinggi oleh pasangan Sutarmidji – Ria Norsan. (KO3)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu, Kapolres dan Dandim 1206 Putussibau Teken NPHD Pengamanan Pilkada 2024 

KalbarOnline, Putussibau - Bupati  Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melakukan penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD)…

5 hours ago

Wabup Farhan Ajak Semua Pihak Berpartisipasi Sukses Penyelenggaraan MTQ XXXI di Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan memimpin Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur'an…

5 hours ago

Harisson Ingatkan PNS di Kalbar, Jangan Sampai Terjerat Judi Online

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menegaskan tak segan-segan akan memberikan sanksi…

5 hours ago

PTSL Dikenal Organisasi Internasional, Wakil Ketua Komisi II DPR RI Apresiasi Kinerja Kementerian ATR/BPN

KalbarOnline, Jakarta - Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) yang dijalankan Kementerian Agraria dan Tata…

6 hours ago

Makam Juang Mandor: Saksi Kekejaman Jepang yang Mengharukan

KalbarOnline, Landak - Pada suatu masa di masa lalu, terdapat sebuah desa yang menjadi saksi…

7 hours ago

Menelusuri Keindahan Budaya dan Adat di Rumah Betang Saham, Destinasi Wisata Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Landak - Kalimantan Barat, sebuah provinsi yang kaya akan keindahan alam dan keberagaman budaya,…

7 hours ago