Categories: Ketapang

Cegah Karhutla, Polri dan TNI Perkokoh Sinergitas

KalbarOnline, Ketapang – Guna mencegah kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) serta untuk mensosialisasikan bahaya karhutla kepada masyarakat, kekompakan serta saling mendukung antara TNI dan Polri dalam upaya tersebut sangat dibutuhkan.

Kekompakan dan saling dukung itu seperti yang dilakukan oleh Kepolisian Sektor (Polsek) Delta Pawan Resort Ketapang dengan Komando Resort Militer (Koramil) Kota Ketapang.

Kedua Instansi tersebut kompak melaksanakan koordinasi untuk suksesnya Operasi Bina Karuna 2018.

“Kami bersama sama dengan pihak TNI akan terus melakukan sosialisasi tentang bahaya dari karhutla kepada masyarakat,” ujar Kanit Binmas Polsek Delta Pawan, Ipda Sri Marjana didampingi Danramil Kota, Kapten Infanteri Basri saat berada di Koramil Kota, Jum’at (27/4).

Menurutnya karena karena musim kemarau sudah akan tiba maka koordinasi antar semua lini akan lebih intensif dilakukan, serta sesuai dengan arahan pimpinan bahwa Polri bersama sama dengan instansi terkait untuk selalu bahu membahu dalam mensosialisasikan dan larangan melakukan pembakaran hutan dan lahan. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sekcam Pontianak Selatan Nilai Kumpulan BTPN Syariah Ideal Berdayakan Ibu-Ibu Pelaku Usaha Ultramikro

KalbarOnline, Pontianak - Memiliki visi menjadi bank syariah terbaik untuk keuangan inklusif, menjadikan BTPN Syariah…

4 hours ago

Sutarmidji Optimis Bakal Sapu Kemenangan di Pilkada Serentak Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Bakal calon Gubernur Kalbar, Sutarmidji mengaku optimis bakal menyapu kemenangan pada pemilihan…

4 hours ago

Lihat Kinerja dan Hasil Survei, Demokrat Serahkan Surat Tugas ke Calon Gubernur Kalbar Sutarmidji

KalbarOnline, Pontianak - Partai Demokrat secara resmi menyerahkan surat tugas kepada Sutarmidji sebagai calon Gubernur…

4 hours ago

Bupati Ketapang Sampaikan Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 2023

KalbarOnline, Ketapang - Bupati Ketapang, Martin Rantan menyampaikan pidato terhadap Raperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD…

6 hours ago

Hadiri Coffee Morning Distanakbun, Sekda Alexander: Pemkab Ketapang Dukung Program Optimasi Lahan Rawa

KalbarOnline, Ketapang – Sekretaris Daerah Ketapang, Alexander Wilyo menghadiri coffee morning di Kantor Dinas Pertanian,…

6 hours ago

Pimpin Apel Pagi di Halaman Distanakbun, Sekda Ketapang Sampaikan Beberapa Hal Penting

KalbarOnline, Ketapang - Sebagai upaya untuk memberikan motivasi kinerja ASN, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo memimpin…

6 hours ago