Categories: Sekadau

Tekan Angka Lakalantas, Kapospol Simpang 4 Kayu Lapis Pasang Plang Himbauan di Kawasan Rawan Lakalantas

KalbarOnline, Sekadau – Guna menekan angka kecelakaan lalu lintas (Lakalantas) yang kerap kali terjadi di sepanjang jalan Raya Sekadau – Sintang, Kapospol Simpang 4 (Empat) Kayu Lapis Satuan Sabhara Polres Sekadau, Brigadir Alexander Aldo, SH menggandeng Anak Remaja Simpang Empat Kayu Lapis (Arsekal) Dusun Gonis Butun, Desa Gonis Tekam, melakukan pemasangan plang himbauan di kawasan yang rawan kecelakaan.

Brigadir Alexander Aldo menyebutkan, penancapan himbauan rawan kecelakaan dilakukan di empat titik.

Di Dusun Gonis Butun Kedesaan Gonis Tekam ada 2 titik yaitu di jalan Raya Sekadau – Sintang tepatnya di Km 17 area jembatan yang sempit.

Dan di Km 16 perbatasan antara Desa Gonis Tekam dan Desa Bokak Sebumbun.

Sedangkan untuk Dusun Entada dan Dusun Engsibau Kedesaan Bokak Sebumbun masing – masing ada 1 titik yaitu di jalan Raya Sekadau – Sintang Km. 14 dekat SPBU AKR dan di Km. 13 di dekat turunan bukit Semerah.

Kegiatan ini juga diketahui oleh Kades Gonis Tekam Rizal Arafat, Kades Bokak Sebumbun Martinus Pen, S.Sos., Kadus Gonis Butun Krisantus Wawan, Kadus Engsibau Manensius, Kadus Entada Hamdi dan Ketua Arsekal Hengki Firgian, S.T. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

5 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

6 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

6 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

6 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

16 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

20 hours ago