Categories: Sekadau

Kapospol Simpang 4 Kayu Lapis Monitoring Pelaksanaan UNKP di SMP PGRI 02 Tapang Semadak

KalbarOnline, Sekadau – Kapospol Simpang 4 Kayu Lapis Satuan Sabhara Polres Sekadau melakukan monitoring pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Kertas dan Pensil (UNKP) di SMP PGRI 02 Tapang Semadak, Kecamatan Sekadau Hilir, Kabupaten Sekadau, Kalimantan Barat.

Kapospol Simpang 4 Kayu Lapis, Brigadir Alexander Aldo, SH menjelaskan, Kapolres Sekadau melalui Kapolsek Sekadau Hilir menerjunkan satu anggota dari Polsek Sekadau Hilir, Brigadir Iden Bahtiar untuk melaksanakan pengamanan UNKP di SMP PGRI 02 Tapang Semadak.

Berikut data yang diperoleh dalam pelaksanaan Ujian Nasional berbasis Kertas dan Pensil (UNKP) di SMP PGRI 02 Tapang Semadak.

A. Pelaksanaan sbb:

  1. Jam 10.30 s/d 12.30 wib
  2. Tempat SMP PGRI 02 TAPANG SEMADAK
  3. Bidang Mata Pelajaran (B. INGGRIS)
  4. Jumlah siswa terdaftar 55 orang
  5. Jumlah siswa yang ikut UN 54 orang
  6. Siswa yang tidak ikut UN 1 orang = sudah berhenti, tapi masih terdaftar untuk ikut UN
  7. Jumlah siswa : Laki – laki 26 orang, perempuan 28 orang.

B. Pengawas ruangan:

  1. SRI WAHYUNI. S, S.Pd
  2. GITA PERMATA IRENA, S.Pd
  3. KARYATI, S.Pd.

C. Ujian tersebut dilaksanakan dalam 1 Sesi:

  • jam 10.30 – 12.30 wib.
Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kota Pontianak Siap Meriahkan Rakernas APEKSI XVII di Balikpapan

KalbarOnline, Pontianak – Kota Pontianak akan turut berpartisipasi memeriahkan acara tahunan Rapat Kerja Nasional (Rakernas)…

47 mins ago

Dua Kampung Wisata di Pontianak Masuk Nominasi ADWI 2024

KalbarOnline, Pontianak - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI telah mengumumkan sedikitnya 500 desa…

50 mins ago

Pulang Beli Pulsa, Gadis Remaja di Pontianak Timur Dicabuli Pemilik Bengkel

KalbarOnline, Pontianak - Seorang pemilik bengkel berinisial A (46 tahun) di Jalan Tanjung Raya 2,…

5 hours ago

IKA Unhas Kalbar: Kolaborasi untuk Negeri

KalbarOnline, Pontianak - Ikatan Keluarga Alumni Universitas Hasanuddin  (IKA Unhas) Provinsi Kalimantan Barat bakal menggelar…

6 hours ago

Bupati Fransiskus Ungkap Baru 53 Desa di Kapuas Hulu yang Sudah Deklarasi Stop ODF

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, dari 278 desa dan 4…

22 hours ago

Tanah Longsor Landa Kabupaten Landak, Jalan Ngabang – Serimbu Sempat Terputus

KalbarOnline, Landak - Tingginya intensitas hujan di Kabupaten Landak dalam beberapa hari terakhir ini telah…

22 hours ago