Categories: Kubu Raya

Dian Sapitri, Si Manis dari Kubu Raya Siap Bertarung di LIDA 2018

KalbarOnline, Kubu Raya – Dian Sapitri, putri asal Kecamatan Sungai Raya, Desa Kuala Dua, Kabupaten Kubu Raya yang berperawakan manis, kalem dan mudah bergaul ini memiliki bakat bernyanyi sejak umur belia.

Walau tidak memiliki prestasi tapi bakatnya sudah tercium oleh keluarga dari sejak masih anak-anak. Beranjak dewasa Dian Sapitri telah banyak mengisi jasa orgen tunggal dalam acara-acara resmi.

Gadis berperawakan manis ini berencana mengikuti Liga Dangdut Indonesia (LIDA) yang akan diselenggarakan oleh salah satu stasiun tv swasta Indonesia.

Untuk pelaksanaan Audisi Provinsi Kalimantan Barat akan dilaksanakan di Kota Pontianak pada tanggal 22 Oktober 2018 bertempat di Gedung Widya Sabha Kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dengan diikuti 300 peserta.

Dari Audensi tersebut terpilihlah 5 (lima) orang Duta Promosi Kalbar dalam LIDA yang akan tampil pada Konser Nominasi Provinsi Kalimantan Barat pada tanggal 19 Febuari 2018 mulai jam 19.00-24.00 wib yang akan disiarkan secara LIVE oleh stasiun TV Indosiar.

Ajang Audensi memililki rating siar yang cukup tinggi merupakan sarana yang potensial dan efektif untuk memperkenalkan dan mempromosikan suatu daerah oleh karena itu prestasi maksimal utusan Kalimantan Barat akan memiliki kontribusi dalam hal pengenalan Kalimantan Barat di mata masyarakat Indonesia. Pada ajang LIDA apabila ingin memberikan dukungan maka kirimkan sms : Ketik LIDA spasi DYAN kirim ke 97288. (Ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Asuransi All Risk Terbaik Lindungi Mobil dari Berbagai Risiko Saat Berkendara

KalbarOnline.com – Melindungi mobil dari berbagai risiko adalah langkah bijak untuk Anda lakukan sebagai pemilik…

2 hours ago

Wujudkan Smart City di IKN, PLN Siapkan Jaringan Listrik Terintegrasi Layanan Teknologi Digital

KalbarOnline, Kaltim - PLN (Persero) resmi membangun PLN Hub yang akan menjadi episentrum ekosistem transisi…

8 hours ago

Audiensi ke Kemenkes, Bupati Kapuas Hulu Usul Kelanjutan Pembangunan RSUD dr Achmad Diponegoro Putussibau

KalbarOnline, Jakarta - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melakukan audiensi dengan Direktur Pelayanan Kesehatan Rujukan…

10 hours ago

Pasutri Residivis Curanmor di Pontianak Berhasil Ditangkap

KalbarOnline, Pontianak - Polresta Pontianak berhasil mengamankan pasangan suami istri (pasutri) terkait kasus pencurian kendaraan…

10 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Pimpin Rapat Persiapan Pelaksanaan CMS di Desa

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah (Sekda) Kapuas Hulu, Mohd Zaini memimpin rapat persiapan pelaksanaan Content…

10 hours ago

Wanita di Sambas Pakai Foto Orang Lain Untuk Tipu Pria Lewat Medsos

KalbarOnline, Sambas - Beredar di media sosial (medsos), video permintaan maaf seorang wanita DL (16…

10 hours ago