Categories: Sekadau

Ini Penyebab Minibus Terbalik di Km 16 Jalan Sekadau – Sintang

KalbarOnline, Sekadau – Sebuah minibus mengalami kecelakaan tunggal, di Jalan Sekadau – Sintang Km 16, Dusun Gonis Butun, Desa Gonis Tekan, Kecamatan Sekadau Hilir, Kabupaten Sekadau, Jum’at (12/1) lalu.

Kepala Pos Polisi Simpang 4 (empat) Kayu Lapis Polres Sekadau, Brigadir Alexander Aldo mengungkapkan bahwa mobil dari arah Sanggau menuju Melawi yang dikendarai sdr Aribudi Wibowo.

“Mobilnya terbalik, penyebab kecelakaan diketahui bahwa korban dalam keadaan mengantuk,” terangnya.

Anggota Pospol Simpang 4 Kayu Lapis bersama warga sekitar melakukan evakuasi terhadap korban dan kendaraan tersebut, sehingga tidak menimbulkan kemacetan.

“Untuk korban sendiri, tidak mengalami luka, hanya saja mengalami trauma,” tukasnya. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment

Recent Posts

Hasil Pemilu 2024, Lebih Separuh DPRD Kapuas Hulu Diisi Wajah Baru 

KalbarOnline, Putussibau - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kapuas Hulu baru saja menggelar rapat pleno…

5 hours ago

Januari hingga April 2024, Ada 1.561 Kasus Gigitan Hewan Penular Rabies di Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Kalimantan Barat mencatat ada 1.561 kasus Gigitan Hewan…

6 hours ago

Pemkab Kapuas Hulu Kalah di PTUN Pontianak

KalbarOnline, Putussibau - Majelis hakim PTUN Pontianak mengabulkan permohonan perkara atas nama Floradarosari yang merasa…

6 hours ago

Ini Daftar Anggota DPRD Kabupaten Kubu Raya Terpilih Hasil Pemilu Tahun 2024

KalbarOnline, Kuhu Raya - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kubu Raya telah menetapkan 45 nama…

6 hours ago

Ini Daftar Anggota DPRD Kota Pontianak Terpilih Hasil Pemilu Tahun 2024

KalbarOnline, Pontianak - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pontianak telah menetapkan 45 nama Anggota Dewan…

6 hours ago

Pemprov Kalbar Siapkan Puluhan Penari Terbaik pada Momen HUT Kemerdekaan 17 Agustus di IKN

KalbarOnline, Pontianak - Peringatan 17 Agustus 2024 bakal menjadi momentum Hari Ulang Tahun (HUT) Republik…

6 hours ago