Categories: Pontianak

Jabatan Gubernur Cornelis Berakhir 14 Januari, Mendagri Tunjuk Dodi Riyadmaji Sebagai Pj Gubernur

KalbarOnline, Pontianak – Masa jabatan Gubernur Kalbar, Cornelis dan Wakil Gubernur Kalbar, Christiandy Sanjaya akan segera berakhir, tepat pada tanggal 14 Januari 2018.

Gubernur Kalbar dua periode itu, dalam berbagai kesempatan kerap kali menyampaikan permohoan pamit dihadapan masyarakat Kalbar.

Guna mengisi kekosongan jabatan Gubernur Kalbar, beredar kabar bahwa Menteri Dalam Negeri RI telah menunjuk mantan Kapuspen Kemendagri yang sekarang menjabat Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kemendagri, Dodi Riyadmaji sebagai Pejabat (Pj) Gubernur Kalbar hingga terpilih Gubernur dan Wakil Gubernur hasil pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar Juni 2018.

Kabar ditunjuknya Dodi Riyadmaji sebagai Pj Gubernur Kalbar juga sudah tersiar ke sejumlah media sosial facebook, twitter dan sebagainya.

Selain itu, kabar ditunjuknya Dodi sebagai Pj Gubernur Kalbar juga sudah diposting melalui akun twitter resmi Biro Humas dan Protokol Setda Provinsi Kalbar.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sekda Alexander Apresiasi Capaian WTP ke-10 Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo memberikan apresiasi atas penerimaan opini Wajar Tanpa Pengecualian…

2 hours ago

Sempat Diguyur Hujan, Sekda Ketapang Tutup Resmi Pekan Gawai Dayak ke-IV Kecamatan Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Sempat diguyur hujan, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo yang juga selaku Patih Jaga…

2 hours ago

Sukses Menambah Pelanggan, Kunci Membaiknya Kinerja PLN 2023, Terbanyak dari Golongan Rumah Tangga

KalbarOnline, Jakarta - PT PLN (Persero) sukses mencatatkan penambahan pelanggan sebanyak 3,5 juta menjadi total…

2 hours ago

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

3 hours ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

6 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

6 hours ago