Categories: Kubu Raya

Material Imbal Swadaya di Rasau Jaya Umum Telah Didistribusikan

KalbarOnline, Kubu Raya – Satu pekan menunggu, akhirnya material imbal swadaya telah didistribusikan. Adapun jumlah titik yang telah menerima material berupa semen, batu kubik, serta pasir ada tiga Gang di Jalan Paku Alam RT/RW 008/003, Dusun Rasau Utama, Desa Rasau Jaya Umum, Senin (20/11).

Hal tersebut dikatakan pengawas lapangan pekerjaan imbal swadaya, Barmawi, saat dikonfirmasi ulang mengenai kabar sebelumnya dimuat di media ini.

“Keterlambatan material dikarenakan kekurangan armada dan distributor/PT penyuplay material melayani Imbal Swadaya se-kabupaten Kubu Raya,” jelas dia.

Dirinya mengungkapkan untuk Kecamatan Rasau Jaya mendapatkan 52 titik bantuan imbal swadaya, sedangkan di Desa Rasau Jaya Umum sendiri mendapatkan 15 titik, berupa semen 2.750 sak, Batu 414 meter kubik, serta pasir 204 meter kubik.

“Belum untuk Desa-desa yang lainnya di kecamatan Rasau Jaya dan Kabupaten Kubu Raya,” papar dia.

Dari 52 titik itu terbagi-bagi menjadi Rasau Jaya umum 15 titik, Rasau Jaya Satu 11 titik, Rasau Jaya Dua 13 titik, Rasau Jaya Tiga 8 titik, Bintang Mas 3 titik, Pematang Tujuh 2 titik, sedangkan armada hanya 10 unit, ditambah lagi kondisi lapangan tidak bersahabat. Seperti jalur Bintang mas, Pematang tujuh, dan dua Desa lagi akan didistribusikan.

“Saya atas nama PT mohon maaf atas keterlambatan bahan material,” imbuhnya.

Ditemui secara terpisah, Ketua RT 008, Muchlis mengatakan bahwa pihaknya sangat memaklumi keadaan lapangan.

“Yang jelas material sudah disalurkan semua khususnya untuk RT/RW 008/003, sekarang kewajiban para warga di lingkungan RT 008 agar segera dikerjakan. Sehingga material seperti semen tidak terlalu lama nanti dikhawatirkan membeku,” tandasnya. (Ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

3 hours ago

Dapat Bisikan Gaib, Syarif Muhammad Nekat Terjun dari Jembatan Kapuas, Polisi: Ini Upaya Bunuh Diri

KalbarOnline, Pontianak - Mengaku mendapat bisikan gaib, Syarif Muhammad Ikhsan (39 tahun) nekat terjun ke…

6 hours ago

Pria di Pontianak Ditangkap Polisi Usai Rampas Kalung Emas Seorang Wanita

KalbarOnline, Pontianak - Seorang pria berinisial Ib (48 tahun) di Pontianak ditangkap Tim Macan Unit…

7 hours ago

Polres Kubu Raya Ungkap 16 Kasus Kekerasan Anak Selama 2024

KalbarOnline, Kubu Raya - Satreskrim Polres Kubu Raya mengungkapkan selama 2024, terhitung dari Januari hingga…

8 hours ago

Polisi dan BP2MI Gagalkan Pemberangkatan 8 Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia

KalbarOnline, Kubu Raya - Polres Kubu Raya dan Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Kalbar…

9 hours ago

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

23 hours ago