Categories: Sintang

Dalam Rangka Pengawasan Pembagian Gas LPG, Polsek Tempunak Gelar Operasi Pasar

KalbarOnline, Sintang – Bhabinkamtibmas Desa Tempunak Kapuas, Polsek Tempunak, Bripka Fransiskus melakukan pengawasan dalam kegiatan operasi Pasar gas LPG 3 Kg di Pertigaan Jalan Tempunak Balai Harapan, Kelurahan Tempunak Kapuas, belum lama ini.

Dalam kegiatan tersebut Bripka Fransiskus juga memberikan himbauan kepada para pembeli untuk tetap tertib saat membeli dan tidak mementingkan kepentingan pribadinya melainkan tetap memperhatikan prosedur dan menghimbau kepada pembeli tabung gas LPG agar sela|u berhati-hati saat melakukan pemasangan tabung gas elpiji.

“Kegiatan tersebut dilakukan sebagai salah satu upaya preventif Polsek Tempunak untuk mencegah terjadinya haI-hal yang tidak diinginkan atau gangguan kamtibmas,” ucapnya seperti dilansir dari Tribun Pontianak.

Sementara, Kapolsek Tempunak Iptu Sudayat, mengharapkan dengan dilakukannya kegiatan tersebut dapat memberikan perasaan aman dengan adanya kehadiran anggota Kepolisian di tengah-tengah masyarakat.

“Sehingga masyarakat dapat Iebih dekat dengan anggota kepolisian,mengingat masyarakat adalah mitra kepolisian dalam pelaksanaan tugas,” tandasnya. (Sg)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

178 KK di Rusunawa Harapan Jaya dan Komyos Sudarso Terima Bantuan Beras

KalbarOnline, Pontianak - Untuk meringankan beban warga yang berpenghasilan rendah, Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menggelontorkan…

16 mins ago

Ani Sofian Ajak Semua Berkolaborasi, Tekan Angka Kekerasan di Sekolah

KalbarOnline, Pontianak – Persoalan kekerasan terhadap anak dinilai Penjabat (Pj) Wali Kota Pontianak, Ani Sofian…

18 mins ago

Pj Wako Tinjau Operasi Pasar di Kecamatan Pontianak Selatan

KalbarOnline, Pontianak - Operasi Pasar atau pasar murah yang digelar oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak…

21 mins ago

Harisson Minta SMAN dan SMKN Transparan dalam Seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalbar, Harisson memerintahkan Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) dan…

24 mins ago

Sambut HUT Bhayangkara ke-78, Polres Kapuas Hulu dan PMI Gelar Donor Darah

KalbarOnline, Putussibau - Bertempat di Basement Polres Kapuas Hulu, telah dilaksanakan kegiatan Bakti Kesehatan Polri…

47 mins ago

NPO Aku Belajar Gelar Charity Day, Tampilkan Drama Musikal Anak-anak Desa Jeruju Besar

KalbarOnline, Pontianak - NPO Aku Belajar kembali menggelar Charity Day di Taman Budaya pada Sabtu,…

57 mins ago