Categories: Kapuas Hulu

PKS Kapuas Hulu Targetkan Satu Fraksi DPRD di Pemilu 2019

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Dokumen partai Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PKS Kapuas Hulu resmi diterima oleh KPU Kapuas Hulu, dan diserahkan langsung oleh Ketua DPD PKS Kapuas Hulu, Baco Maiwa.

Baco Maiwa bersyukur dokumen partainya telah diterima oleh KPU Kapuas Hulu.

“Alhamdulillah, dokumen partai sudah diterima dan tidak ada catatan dari KPU, itu berkat kerja keras kami semua,” ujarnya.

Dirinya menegaskan bahwa PKS Kapuas Hulu menargetkan satu fraksi di kursi DPRD Kapuas Hulu pada Pemilu 2019 mendatang.

“Satu fraksi itu hanya ada PKS saja, tidak ada campur dari partai lain,” tekadnya.

Mengenai persiapan menghadapi Pemilu 2019, dirinya menjelaskan bahwa pihaknya sudah menyiapkan struktur di setiap kecamatan yang ada di Kapuas Hulu.

“Insha Allah, kalau kita kerja keras target akan sampai,” pungkasnya. (Haq)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kapolda Kalbar Dorong Pemprov Tiru Singapura, Gelar Event Internasional 

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat, Irjen Pol Pipit Rismanto dorong Pemerintah Provinsi Kalbar untuk…

2 hours ago

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

8 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

9 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

9 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

19 hours ago