Categories: Sintang

Warga Nanga Ketungau Harap Pemkab Segera Perbaiki Jembatan Sungai Mat Ali Yang Ambruk

KalbarOnline, Sintang – Warga Desa Nanga Ketungau, Kecamatan Ketungau Hilir mengeluhkan jembatan Sungai Mat Ali yang ambruk dikarenakan kondisi bangunannya jembatan tersebut sudah tua.

Kepala Desa Nanga Ketungau, Moin, kepada awak media mengatakan bahwa jembatan Sungai Mat Ali sangat vital bagi masyarakat Desa Nanga Ketungau.

“Karena jembatan tersebut berada dalam kota Desa Nanga Ketungau dan digunakan sebagai sarana lalu lintas anak-anak sekolah SDN 1 dan SMPN 1 Nanga Ketungau,” ujarnya.

Dengan ambruknya jembatan tersebut, demi kelancaran aktivitas perekonomian dan kegiatan masyarakat, maka ia bersama warga memperbaiki jembatan tersebut dengan seadanya.

Kades berharap agar Pemerintah Kabupaten Sintang, dapat segera memperbaiki jembatan ini.

“Sebab keberadaannya persis ditengah kota Desa Nanga Ketungau dan didalam pusat kota  Kecamatan Ketungau Hilir,” pungkasnya. (Sg)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

52 mins ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

56 mins ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

58 mins ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

11 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

16 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

17 hours ago