Categories: Kapuas Hulu

Buka FGD Investasi Daerah Perbatasan, Wabup: Potensi Ekonomi Daerah Perlu Dikembangkan Secara Optimal

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Wakil Bupati Kapuas Hulu, Antonius L Ain Pamero secara resmi membuka kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Investasi Daerah Perbatasan Kabupaten Kapuas Hulu Tahun 2017, yang dilangsungkan di Aula Kantor Bupati Kapuas Hulu, Rabu (27/9) lalu.

Wabup mengatakan bahwa saat ini prospek pangan di Kapuas Hulu sangat cerah, karena tersedianya sumber daya alam yang melimpah, kelemahan yang dihadapi saat ini terletak pada lemahnya pemasaran hasil sumber daya alam masyarakat.

“Dulu di Embaloh Hulu masyarakatnya sangat giat menanam jagung, namun karena pemasarannya tidak ada, hal inilah yang membuat petani kecewa,” ungkapnya.

Maka dari itu Wabup mengharapkan dengan adanya kegiatan ini dapat memberikan kontribusi nyata bagi pembangunan di Bumi Uncak Kapuas. Dimana sesuai Permendagri nomor 9 tahun 2014 tentang pedoman pengembangan produk unggulan daerah.

“Bahwa potensi ekonomi daerah perlu dikembangkan secara optimal dan berdaya saing, sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan pendapatan kas daerah,” tandasnya. (Ishaq)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kapolda Kalbar Dorong Pemprov Tiru Singapura, Gelar Event Internasional 

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat, Irjen Pol Pipit Rismanto dorong Pemerintah Provinsi Kalbar untuk…

2 hours ago

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

10 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

10 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

10 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

20 hours ago