Categories: Mempawah

Tertingi Melalui Survey Ines, Rahmad Satria Semakin Mantapkan Diri Menuju Pilbup Mempawah 2018

KalbarOnline, Mempawah – Unggul melalui survey popularitas Calon Kepala Daerah (Cakada) versi Indonesia Network Election Survey (Ines) sebagai bakal calon Bupati (Cabup) Mempawah membuat Rahmad Satria semakin memantapkan diri untuk maju sebagai Cabup Mempawah di Pilkada 2018 mendatang.

“Hasil survey itu membuat saya mantap maju terus. Majunya saya nanti sebagai calon Bupati bukan atas kemauan saya sendiri akan tetapi keinginan masyarakat,” ucapnya.

Dirinya juga mengungkapkan bahwa berbagai kalangan seperti tokoh masyarakat, tokoh agama mendorong dirinya untuk maju sebagai calon Bupati Mempawah.

Kendati demikian, dirinya juga sempat disinggung mengenai pencalonannya apakah melalui jalur partai politik atau independen, Rahmad Satria, tak menjawab secara lugas.

“Soal perahu apa yang akan saya gunakan, sabar dulu. Tunggu tanggal mainnya,” ucapnya penuh rahasia.

Dirinya menilai lembaga survey Ines merupakan lembaga yang independen. Sehingga hasil dari survey yang dilakukan merupakan hasil pengumpulan data di lapangan. (Lis/Muh)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment

Recent Posts

Wujudkan Smart City di IKN, PLN Siapkan Jaringan Listrik Terintegrasi Layanan Teknologi Digital

KalbarOnline, Kaltim - PLN (Persero) resmi membangun PLN Hub yang akan menjadi episentrum ekosistem transisi…

4 hours ago

Audiensi ke Kemenkes, Bupati Kapuas Hulu Usul Kelanjutan Pembangunan RSUD dr Achmad Diponegoro Putussibau

KalbarOnline, Jakarta - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melakukan audiensi dengan Direktur Pelayanan Kesehatan Rujukan…

6 hours ago

Pasutri Residivis Curanmor di Pontianak Berhasil Ditangkap

KalbarOnline, Pontianak - Polresta Pontianak berhasil mengamankan pasangan suami istri (pasutri) terkait kasus pencurian kendaraan…

6 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Pimpin Rapat Persiapan Pelaksanaan CMS di Desa

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah (Sekda) Kapuas Hulu, Mohd Zaini memimpin rapat persiapan pelaksanaan Content…

6 hours ago

Wanita di Sambas Pakai Foto Orang Lain Untuk Tipu Pria Lewat Medsos

KalbarOnline, Sambas - Beredar di media sosial (medsos), video permintaan maaf seorang wanita DL (16…

6 hours ago

Ketua Bawaslu Sintang Mundur, Usai Video Call Tanpa Pakaian bersama Seorang Wanita Beredar

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Sintang berinisial MR resmi mengundurkan diri…

7 hours ago