Categories: Pontianak

Kembali Pimpin PRSI Pontianak, Ini Komitmen Edi

KalbarOnline, Pontianak – Ketua PRSI Pontianak terpilih, Edi Rusdi Kamtono berkomitmen mendorong prestasi atlet renang Kota Pontianak.

Satu diantaranya dengan memperjuangkan kemudahan menggunakan fasilitas kolam renang khususnya di Ampera, Pontianak.

“Targetnya bagaimana memanfaatkan kolam renang yang ada sebagai fasilitas bagi klub dan atlet dengan biaya sekecil mungkin untuk atlet berprestasi,” ujarnya seperti dilansir dari Pontianak.tribunnews.com.

Menurutnya, satu diantara keberhasilan dalam memimpin PRSI Pontianak periode sebelumnya, adalah mewujudkan kolam renang berstandar nasional di Ampera.

Sementara di bidang prestasi diakuinya, atlet Pontianak telah mencatatkan berbagai prestasi di tingkat Kalbar. Sementara di tingkat nasional, sejauh ini menurutnya memang masih cukup berat.

“Karena di tingkat nasional itu lawanya atlet sea games, ASEAN Games dan mereka latihan di luar negeri dari Tiongkok sampai Australia. Jadi wajar saja,” akunya

Kendati berat menurutnya, untuk mencetak atlet berptrestasi akan terus dilakukan secara bertahap. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment

Recent Posts

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

6 hours ago

Pilkada 2024, Ani Sofian Minta Panwaslu Jalankan Tugas dengan Profesional dan Adil

KalbarOnline.com – Sebanyak 29 anggota Panwaslu Kelurahan se-Kota Pontianak dilantik oleh Ketua Bawaslu Kota Pontianak…

7 hours ago

Sambut 637 JCH Pontianak Sebelum Bertolak ke Tanah Suci, Zulkarnain Ingatkan Jaga Semua Perlengkapan

KalbarOnline.com – Sebanyak 637 Jemaah Calon Haji (JCH) dari Kota Pontianak diberangkatkan menuju Bandara Hang…

7 hours ago

Ani Sofian Tekankan Pentingnya Menanamkan Nilai-nilai Luhur Pancasila di Kalangan Gen-Z

KalbarOnline.com – Tanggal 1 Juni setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Untuk memperingati hari…

7 hours ago

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

1 day ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

1 day ago