Categories: Pontianak

Oktober 2017 Bawaslu Kalbar Akan Launching IKP Pilgub

KalbarOnline, Pontianak – Ketua Bawaslu Kalbar, Ruhermansyah mengaku sedang menyusun Indeks Kerawanan Pilkada (IKP) Kalbar 2018.

Bawaslu sudah mulai menyusun, hanya saja belum dapat dipublikasikan dulu karena masih melengkapi dan melakukan FGD dengan stakeholder terkait dengan penilaian variabel dan indikator.

“Bulan Oktober mudah-mudahan sudah dapat dilauncing untuk IKP pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur 2018 ini,” ujarnya seperti dilansir dari Pontianak.tribunnews.com.

Sejumlah 42 Panitia Pengawas (Panwas) di 14 Kabupaten Kota se-Kalbar dilantik oleh Ketua Bawaslu Kalbar, Ruhermansyah.

Kegiatan pelantikan dan pengambilan sumpah janji anggota Panitia Pengawas Pemilihan Kabupaten Kota se-Kalbar dihelat di Hotel Orchard, Jalan Perdana Pontianak, Kamis (24/8/2017).

Hadir dalam pelantikan, Ketua KPU Kalbar Umi Rifdiyawaty, Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Christiandy Sanjaya dan unsur Forkopimda. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bank Kalbar Terima Penghargaan Indonesia Sales Marketing Award 2024

KalbarOnline, Jakarta – Tahun 2024 merupakan tahun “hoki” bagi Bank Kalbar, penghargaan demi penghargaan dari…

1 hour ago

Pj Gubernur Harisson Harap Program “Rimba Pakai Kemuka Ari” Mampu Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Bertempat di Hotel Ibis Pontianak, Penjabat Gubernur  Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat…

1 hour ago

Pemprov Kalbar Raih 2 Penghargaan Anugerah Reksa Bandha 2023

KalbarOnline, Pontianak - Pada pertengahan tahun 2024, Kanwil DJKN Kalimantan Barat kembali menggelar agenda tahunan…

1 hour ago

Pj Gubernur Harisson Ajak Para Kepala Perangkat Daerah Ikut Tuntaskan Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Bertempat di Hotel Golden Tulip Pontianak, Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson…

1 hour ago

Resmikan Mini Soccer Rusunawa Untan, Windy Optimis Sport Tourism Kalbar Semakin Menggeliat

KalbarOnline, Pontianak - Pj Ketua TP PKK Kalbar, Windy Prihastari Harisson yang juga Kepala Dinas…

1 hour ago

Hadiri Pengukuhan 8 Guru Besar IAIN Pontianak, Harisson Optimis IPM Kalbar Semakin Maju

KalbarOnline, Kubu Raya - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri acara pengukuhan 8 Guru…

2 hours ago