Categories: Kubu Raya

Disdikbud Kubu Raya Himbau Para Orangtua Untuk Awasi Penggunaan Smartphone Pada Anak

KalbarOnline, Kubu Raya – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kubu Raya menghimbau batasan atau pengendalian penggunaan smartphone berbasis android pada anak usia sekolah tingkat SD dan SMP, hal tersebut dikatakan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kubu Raya, Frans Randus, Selasa (22/8).

“Perkembangan teknologi komunikasi digital, pada masa kini sudah menguasai dunia terutama Indonesia. Namun tidak semua kalangan mempunyai kebebasan terutama pada anak usia sekolah tingkat SD dan SMP untuk itu khususnya orang tua amat sangat berperan dalam mengendalikan penggunaan smartphone pada usia anak sekolah ini,” ucap, Frans Randus saat ditemui di Sui Raya.

Untuk itu lanjut Frans, peran orang tua murid sangat berpengaruh besar terhadap perkembangan anak yang tentunya waktu anak lebih banyak dengan orang tua mereka masing-masing.

“Jangan sampai ada saling menyalahkan apabila ada hal-hal negatife yang terjadi dalam mengkonsumsi media teknologi ini, karena orang tua maupun masyarakat juga berperan dalam hal mengawasi serta membatasinya,” pungkasnya. (Ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

3 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

8 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

10 hours ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

10 hours ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

10 hours ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

10 hours ago