Categories: Pontianak

Menatap Pontianak 2018, Edi Optimis Diusung Golkar

KalbarOnline, Pontianak – Edi Rusdi Kamtono, satu diantara kandidat yang dipanggil DPD 1 Golkar untuk diwawancarai sebagai syarat mekanisme dalam penentuan kandididat yang akan diusung untuk Pilwako mendatang, mengaku optimis bahwa dirinya dapat diusung Golkar.

“Saya harus optimis bisa mendapat dukungan dari partai Golkar. Saya bersahabat dengan para pengurusnya dan berteman baik serta komunikasi juga baik,” ujarnya seperti dilansir dari Pontianak.tribunnews.com.

Tidak hanya dengan Golkar, ia katakan kalau sejauh ini ia secara pribadi dengan semua partai komunikasi baik dan berhubungan baik dengan para ketua dan pengurusnya.

Ia mengaku tidak ada persiapan khusus untuk wawancara, hanya katakan siapkan diri dengan konsep-konsep visi dan misi untuk arah pembangunan kedepannya.

Mengenai pendamping atau wakilnya, Edi mengatakan bahwa dari awal dirinya sudah menekankan bahwa wakil kepala daerah mempunyai fungsi sebagai pendukung kepala daerah dalam membangun, maka wakil yang akan dicari juga berdasarkan integritas dan komunikasinya serta tidak kalah penting adalah melalui mekanisme survey.

“Dalam survey yang saya lakukan juga ada beberapa nama yang dimasukan, bukan berarti siapa yang paling tinggi akan jadi wakil saya namun kita melihat komunikasi dan siapa yang bisa memenangkan kompetisi 2018 nanti,” pungkasnya. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

3 hours ago

Dapat Bisikan Gaib, Syarif Muhammad Nekat Terjun dari Jembatan Kapuas, Polisi: Ini Upaya Bunuh Diri

KalbarOnline, Pontianak - Mengaku mendapat bisikan gaib, Syarif Muhammad Ikhsan (39 tahun) nekat terjun ke…

6 hours ago

Pria di Pontianak Ditangkap Polisi Usai Rampas Kalung Emas Seorang Wanita

KalbarOnline, Pontianak - Seorang pria berinisial Ib (48 tahun) di Pontianak ditangkap Tim Macan Unit…

7 hours ago

Polres Kubu Raya Ungkap 16 Kasus Kekerasan Anak Selama 2024

KalbarOnline, Kubu Raya - Satreskrim Polres Kubu Raya mengungkapkan selama 2024, terhitung dari Januari hingga…

8 hours ago

Polisi dan BP2MI Gagalkan Pemberangkatan 8 Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia

KalbarOnline, Kubu Raya - Polres Kubu Raya dan Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Kalbar…

9 hours ago

Mulai 1 Juli 2024, Lapangan Sepak Bola Keboen Sajoek Akan Direnovasi

KalbarOnline.com – Angin segar sekaligus kabar baik bagi warga Kota Pontianak khususnya para pencinta sepak…

23 hours ago