Categories: Pontianak

8 Nama Besar Berebut Dukungan PKPI Jelang Pilgub Kalbar 2018

KalbarOnline, Pontianak – Ketua DPD PKPI Kalbar, Mustaan Saman mengatakan sejak dibuka pendaftaran 20 Juli lalu sudah beberapa nama yang mengambil formulir di PKPI.

Mustaan mengatakan PKPI membuka pendaftaran selama satu minggu untuk menjaring bakal calon yang akan diusung dalam Pilgub mendatang dan pada tanggal 27 Juli pendaftaran akan ditutup.

Baca Juga: Sutarmidji Effect Jelang Pilgub Kalbar 2018

“Hingga saat ini sudah delapan orang mengambil formulir pendaftaran, yakni Hildi Hamid, Sutarmidji, Boyman Harun, Milton Crosby, Suryadman Gidot, Karolin, Thomas, dan Adrianus Asia Sidot,” ujarnya seperti dilansir dari Pontianak.tribunnews.com.

Mustaan Saman menjelaskan bahwa saat ini PKPI Kalbar memiliki tiga kursi di DPRD Kalbar, sehingga membutuhkan koalisi dengan parpol lain agar dapat mengusung bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalbar.

Baca Juga: Pesaing Kuat Pilgub 2018, Sutarmidji Kedepankan Program Percepatan Kemajuan Kalbar

“Tentunya yang menentukan siapa yang akan diusung, akan dilakukan verifikasi internal, baru nantinya DPP PKPI yang memutuskan siapa yang akan diusung dengan melihat peluang terpilih,” pungkasnya. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

6 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

8 hours ago

PWI Jajaki Kerja Sama dengan Mendagri, Sosialisasikan Pilkada Damai

KalbarOnline, Jakarta - Pengurus PWI Pusat melakukan audiensi dengan Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian, di…

8 hours ago

Pemkab Ketapang Selenggarakan Upacara Peringatan Hardiknas 2024

KalbarOnline, Ketapang - Bupati Ketapang yang diwakili Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra, Heryandi memimpin…

8 hours ago

Dukung Perubahan Status Supadio, Harisson Ungkap Beberapa Alasan

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memastikan mendukung kebijakan Kementerian Perhubungan…

17 hours ago

Oknum Pegawai Bea Cukai Ketapang Selundupkan Ratusan Satwa Dilindungi

KalbarOnline, Ketapang - Oknum pegawai Bea Cukai Ketapang, Kalimantan Barat berinisial KW (46 tahun) menjadi…

21 hours ago