Categories: Sekadau

Ngabuburit Ala Anak Muda Desa Sungai Ayak

Menunggu Berbuka Puasa Dengan Memancing

KalbarOnline, Sekadau – Sekelompok anak muda di Desa Sungai Ayak, Kecamatan Belitang Hilir menunggu waktu berbuka puasa dengan memancing ikan. Hal itu dilakukan tak lain hanya menunggu Adzan Maghrib berkumandang.

“Ya mengisi waktu menunggu berbuka, bagus mancing daripada bengong. Mana tau dapat ikan, bisa juga buat sahur esok hari,” ungkap Idha Tarmizi kepada awak media.

Idha, pria asal Kembayan itu melanjutkan, memang disini tidak seperti di kota-kota, “orang ngabuburit dengan beragam cara. Dulu waktu masih di Jawa Barat semasa menuntut ilmu, kita juga pergi mancing di balong (kolam pemancingan),” ujarnya.

“Nah, disini ada suasana baru dan nyaman kalau mancingnya di tengah Sungai Kapuas yang luas. Perkara dapat atau tidaknya ikan, yang penting hati senang menunggu berbuka puasa,” tutupnya sembari menunjukan beberapa bekal buat hidangan berbuka diatas sampan dan beberapa grup anak-anak muda menuggu waktu berbukan puasa dengan diisi kegiatan memancing ikan. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Kunker ke Hulu Gurung, Buka Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari…

10 hours ago

10 Tahun Reforma Agraria Lampaui Target, Menteri AHY: On the Right Track!

KalbarOnline, Denpasar - Perjalanan reforma agraria telah mencapai 10 tahun. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

10 hours ago

DAK Kabupaten Kapuas Hulu 2024 Rp 89 M

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK)…

13 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Hadiri Reforma  Agraria Summit 2024 di Bali

KalbarOnline, Bali - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri pertemuan Reforma Agraria Summit…

13 hours ago

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

15 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

15 hours ago